Ketua MPR RI ajak semua komunitas permukiman patuhi protokol kesehatan

Indonesia Berita Berita

Ketua MPR RI ajak semua komunitas permukiman patuhi protokol kesehatan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 78%

Bamsoet: Kesadaran dan peran masyarakat menjadi faktor kunci keberhasilan memerangi COVID-19.

Saya mendorong setiap pemerintah daerah untuk turun ke setiap permukiman

Jika setiap komunitas pada tingkat RT/RW peduli dan berpartisipasi menerapkan protokol kesehatan upaya memutus rantai penularan COVID-19 akan berhasil, kata Bamsoet, sapaan akrabnya. Mantan Ketua DPR RI ini menegaskan lonjakan kasus COVID-19 belakangan ini tidak bisa dibiarkan. Berbagai upaya pemerintah untuk meredam dan memutus rantai penularan COVID-19, termasuk pelibatan TNI, perlu didukung penuh.

Kepala Badan Bela Negara FKPPI ini menilai kebijakan tersebut menunjukkan kesungguhan dan kerja keras pemerintah merespons ketidakpastian akibat pandemi COVID-19.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Fadel: Pidato Presiden Jokowi dalam Sidang Tahunan MPR RI Jangan Biasa SajaFadel: Pidato Presiden Jokowi dalam Sidang Tahunan MPR RI Jangan Biasa SajaWakil Ketua MPR RI itu menginginkan presiden menyampaikan sesuatu yang memberi harapan kepada rakyat. MPRRI
Baca lebih lajut »

Wakil Ketua MPR ajak masyarakat taat protokol kesehatanWakil Ketua MPR RI Sjarifuddin Hasan mengajak masyarakat Indonesia untuk terus taat mengikuti protokol kesehatan yang dianjurkan pemerintah ketika melakukan ...
Baca lebih lajut »

Hidayat Nur Wahid: Sidang Tahunan Bukti MPR Taat AturanHidayat Nur Wahid: Sidang Tahunan Bukti MPR Taat AturanKonsistensi MPR RI melaksanakan sidang tahunan akan meningkatkan kredibilitasnya di depan masyarakat. MPRRI
Baca lebih lajut »

Gelar Sidang Tahunan di Tengah Pandemi, HNW: Bukti MPR Konsisten Jalankan AturanGelar Sidang Tahunan di Tengah Pandemi, HNW: Bukti MPR Konsisten Jalankan AturanMenurut Hidayat Nur Wahid, pelaksanaan sidang Tahunan di masa pandemi Corona juga menunjukkan tekad bangsa Indonesia untuk terus menjaga NKRI. MPRRI
Baca lebih lajut »

Jelang Sidang Tahunan, Kompleks DPR-MPR Disemprot DisinfektanJelang Sidang Tahunan, Kompleks DPR-MPR Disemprot DisinfektanFoto
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-03 15:28:18