Ketua DPR Juga dari PDIP, Jokowi Masih Bisa Dikritik?

Indonesia Berita Berita

Ketua DPR Juga dari PDIP, Jokowi Masih Bisa Dikritik?
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Pramono mengatakan rakyat memiliki kekuatan besar menyampaikan aspirasi dan kritik.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Kabinet Pramono Anung buka suara untuk menanggapi kekhawatiran masyarakat terkait terpilihnya Puan Maharani sebagai Ketua DPR RI periode 2019-2024. Kekhawatiran tersebut, yakni Puan yang berlatar partai politik PDI Perjuangan sama dengan Presiden Joko Widodo membuat kritik parlemen kepada pemerintah akan melempem.

Baca Juga Pramono mengatakan rakyat masih memiliki kekuatan besar dalam menyampaikan aspirasi dan kritik kepada pemerintah, khususnya presiden. Hal ini, menurutnya, juga terjadi pada era DPR periode 2014-2019 yang dipimpin oleh Bambang Soesatyo dari Partai Golkar sebagai partai koalisi pemerintah. Pramono menyampaikan, dalam sistem demokrasi yang dijalankan Indonesia saat ini memang semua orang berhak menyampaikan kritiknya. Karena itu, Pramono berharap media massa bisa bertugas secara profesional dengan menyampaikan ruang bagi rakyat dalam menyampaikan aspirasi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Politikus PDIP Ini Usul Rumah Ibadah Selain Masjid Juga Dibangun di DPRPolitikus PDIP Ini Usul Rumah Ibadah Selain Masjid Juga Dibangun di DPRSaya menginginkan dan beberapa teman perjuangan masa tidak bisa bangun juga pura, vihara, gereja yang kecil saja di tempat ini untuk menunjukkan DPR RI ini bahwa semua agama bisa diterima,' ujar Ara. PDIP DPR
Baca lebih lajut »

Puan Maharani Diusulkan PDIP jadi Ketua DPRJika Puan Maharani menjadi Ketua DPR, akhirnya ada perempuan duduk sebagai Ketua DPR setelah 74 tahun Indonesia merdeka. PuanMaharani
Baca lebih lajut »

Ketua DPR Puan Maharani: DPR Adalah Rumah RakyatKetua DPR Puan Maharani: DPR Adalah Rumah Rakyat'Kita tidak antikritik, tetapi diharapkan masyarakat tidak mudah terjebak pada penilaian yang bersifat apriori terhadap pelaksanaan tugas-tugas DPR,' kata Puan.
Baca lebih lajut »

Ketua DPR Pasti Puan Maharani, Pembahasan Ketua MPR AlotKetua DPR Pasti Puan Maharani, Pembahasan Ketua MPR AlotJika Ketua DPR sudah dipastikan Puan Maharani, saat ini yang pembahasannya alot adalah calon Ketua MPR. Partai-partai masih berebut.
Baca lebih lajut »

Puan Maharani Ketua DPR RI Periode 2019-2024, Ini Calon Wakil Ketua Cucu Proklamator - Tribun AmbonPuan Maharani Ketua DPR RI Periode 2019-2024, Ini Calon Wakil Ketua Cucu Proklamator - Tribun AmbonPuan Maharani Ketua DPR RI Periode 2019-2024, Ini Calon Wakil Ketua Cucu Proklamator dpr ketuadpr PuanMaharani berita viral BeritaTerkini indonesia jakarta dprri DPRbaru
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-02 16:01:00