Ketinggian Rel LRT Velodrome-Manggarai Akan Capai 30 Meter Sindonews BukanBeritaBiasa .
"Untuk posisi relnya berada diketinggian 30 meter," ungkap Kadishub DKI, Syafrin Liputo kepada awak media di Gedung DPRD DKI, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Rabu, 25 Januari 2023.
Syafrin mengatakan, Stasiun Manggarai sudah dikembangkan menjadi stasiun ultimate sentral stasiunnya KRL. Sehingga di sana ada rencana untuk elevated dan oleh sebab itu maka bentangan rel LRT Jakarta harus menyesuaikan.Baca:Sebelumnya, Dishub DKI telah meminta persetujuan trase LRT Jakarta Velodrome-Manggarai ke Kementerian Perhubungan . Dalam permohonan trase telah melampirkan visibility study ke Kemenhub.
Sebagai informasi, Badan Anggaran DPRD DKI Jakarta menyetujui penyertaan modal daerah untuk pembangunan LRT Fase 2A Velodrome, Rawamangun, Jakarta Timur menuju Manggarai, Jakarta Selatan pada 2023 mendatang. Adapun besaran PMD LRT Fase 2A senilai Rp442 miliar diserahkan ke BUMD PT Jakarta Propertindo selaku pengembang yang berwewenang.
Persetujuan ini ditetapkan dalam rapat Banggar DPRD DKI yang membahas rancangan kebijakan umum anggaran dan prioritas plafon anggaran sementara APBD 2023 di Grand Cempaka Resort, Bogor, Jawa Barat, Kamis, 3 November 2022.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dishub DKI Minta Persetujuan Trase LRT Velodrome-Manggarai ke KemenhubDIshub DKI Jakarta tengah memohon persetujuan atas trase LRT Velodrome-Manggarai kepada Kementerian Perhubungan.
Baca lebih lajut »
DKI Targetkan Konstruksi LRT Jakarta ke Manggarai Dimulai Tahun IniSebelumnya, pemerintah pusat telah menyetujui kelanjutan rute LRT Jakarta dari Velodrome menuju Manggarai, agar terjadi integrasi dengan KRL Jabodetabek di kawasan tersebut.
Baca lebih lajut »
Serunya kejurnas balap sepeda di Velodrome Munaip Saleh CimahiSerunya kejurnas balap sepeda di Velodrome Munaip Saleh Cimahi. Pembalap sepeda Jawa Tengah Terry Yudha Kusuma (tengah) bersama pembalap sepeda Jawa Timur Angga Dwi Wahyu Prahesta ...
Baca lebih lajut »
Konsumsi Beras |em|Ketinggian|/em|, Wapres Dorong Diversifikasi Pangan |Republika OnlineKH Ma'ruf Amin mendorong program diversifikasi pangan lokal secara masif.
Baca lebih lajut »
Aktor WaterWorld Universal Studios Hollywood Pingsan Usai Terjun ke Air dari Ketinggian 9 MeterSeorang aktor pria di atraksi WaterWorld terjun dari platform setinggi 30 kaki (9 meter) ke tangki air, tetapi tidak kunjung muncul ke permukaan.
Baca lebih lajut »
Bocah Terseret Arus Kali Ciliwung Ditemukan di Pintu Air ManggaraiSebanyak puluhan personel dari tim SAR gabungan mencari seorang anak laki-laki berusia 13 tahun bernama Angga yang diduga tenggelam di kolong jembatan Kali Ciliwung, Bukit Duri, Tebet, pada Senin (23/1) sekitar pukul 15.00 WIB.
Baca lebih lajut »