Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

AC Milan Berita

Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...
Milan Vs CagliariTijjani ReijndersTijjani Reijnders
  • 📰 KompasBola
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 36%
  • Publisher: 68%

Nama marga Maluku tertera dalam jersey dan daftar pencetak gol Milan saat melawan Cagliari di pentas Serie A. Sebuah tanda cinta untuk mama.

Tijjani Reijnders kala mendedikasikan gol untuk sang mama yang berdarah Indonesia, Angelina Lekatompessy, dalam laga pekan ke-36 Liga Italia 2023-2024 antara Milan vs Cagliari di Stadion San Siro , 11 Mei 2024.- Nama Maluku tertera dalam jersey dan daftar pencetak gol Milan saat melawan Cagliari di pentas Serie A. Sebuah tanda cinta untuk mama.di Stadion San Siro , Sabtu atau Minggu dini hari WIB, tuntas dengan skor 5-1.dipastikan oleh gol-gol Bensahnoun , Harlow , Lekatompessy , dan Conceicao .

Bintang Milan, Rafael Leao pun memakai kostum bernama"Conceicao", sang gelandang Il Rossoneri , Ismael Bennacer, menggunakan seragam bertuliskan"Bensahnoun", pun halnya dengan Christian Pulisic yang mengusung"Harlow" di atas nomor 11 miliknya. "Cukup banyak yang rusak di sisi kiri dan kanan," ucap Angelina Lekatompessy, mengisahkan masa kecil Tijjani dan Eliano di rumah.

Kini, Angelina Lekatompessy tak akan lagi kesal melihat putranya Tijanni Reijnders mengolah si kulit bulat. Yang ada hanyalah perasaan bangga.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasBola /  🏆 10. in İD

Milan Vs Cagliari Tijjani Reijnders Tijjani Reijnders San Siro AC Milan Liga Italia

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas CagliariAlasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas CagliariKemenangan AC Milan atas Cagliari dalam pekan ke-36 Serie A 2023-2024 dipersembahkan untuk merayakan hari Ibu.
Baca lebih lajut »

Catatan Buruk Persebaya Surabaya Soal Penyerang Asing Sejak Era David da Silva, Siapa yang Bisa Menggantikannya?Catatan Buruk Persebaya Surabaya Soal Penyerang Asing Sejak Era David da Silva, Siapa yang Bisa Menggantikannya?Ketika membicarakan sejarah Persebaya Surabaya, nama-nama penyerang asing pasti akan menjadi bagian tak terpisahkan.
Baca lebih lajut »

10 Nama Nyeleneh Penerima Paket Ini Kocak Banget, Bikin Kurir Nyengir10 Nama Nyeleneh Penerima Paket Ini Kocak Banget, Bikin Kurir NyengirNama penerima paket ini berisi nama-nama nyeleneh yang bisa bikin para kurir bingung.
Baca lebih lajut »

Partai NasDem Membahas Nama-nama Potensial untuk Pilkada DKI 2024Partai NasDem Membahas Nama-nama Potensial untuk Pilkada DKI 2024Partai NasDem membahas beberapa nama potensial yang mungkin akan menjadi calon dalam Pilkada DKI November 2024 mendatang. Salah satu pertanyaan adalah apakah Anies Baswedan termasuk dalam daftar tersebut, meskipun saat ini ia sedang fokus menggugat hasil Pilpres 2024.
Baca lebih lajut »

PDIP Jaring Nama-Nama untuk Pilgub Jakarta: Selain Risma, Banyak Tokoh PotensialPDIP Jaring Nama-Nama untuk Pilgub Jakarta: Selain Risma, Banyak Tokoh PotensialPDIP masih menjaring nama-nama potensial untuk diusung di Pilgub Jakarta 2024. Ketua DPP PDIP Djarot Saiful Hidayat mempersilahkan tokoh-tokoh yang mempunyai kemampuan dan integritas untuk mendaftar ke PDIP.
Baca lebih lajut »

PDIP Jaring Nama-nama Potensial untuk Diusung di Pilkada Jakarta, Tri Rismaharini DisebutPDIP Jaring Nama-nama Potensial untuk Diusung di Pilkada Jakarta, Tri Rismaharini DisebutPDIP jaring nama-nama potensial untuk diusung di Pilkada Jakarta
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 07:12:40