Ketika Dian Sastro, Ario Bayu, Putri Marino, dan Arya Saloka Disatukan dalam Serial Gadis Kretek

Indonesia Berita Berita

Ketika Dian Sastro, Ario Bayu, Putri Marino, dan Arya Saloka Disatukan dalam Serial Gadis Kretek
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Gadis Kretek adalah serial Indonesia terbaru dari Netflix yang sudah tayang perdana pada Kamis (02/11/2023).

Kompas.tvJakarta, Kompas.tv - Serial ini bertabur bintang mulai dari Dian Sastrowardoyo, Ario Bayu, Putri Marino, dan Arya Saloka.

Gadis Kretek sebenarnya diadaptasi dari sebuah novel dengan tajuk yang sama, karya Ratih Kumala. Serial orisinal Netflix ini merupakan karya sutradara Kamila Andini dan Ifa Isfansyah. Sementara penulis naskahnya adalah Sasthi Nandani, Kanya Priyanti, Ambaridzki Ramadhantyo, Tanya Yuson, dan Ratih Kumala.

Tokoh Dasiyah digambarkan teguh dan berani menentang tradisi pada 1960-an demi mewujudkan impian dan cinta bersama Soeraja , sementara karakter Arum di awal 2000-an memulai perjalanan bersama Lebas untuk menyingkap rahasia yang selama ini terpendam. Salah satu daya tarik yang menonjol dari Gadis Kretek adalah kemampuannya membawa penonton melintasi waktu ke tahun 1960-an. Latar hingga properti yang diwujudkan dengan amat mendetail berhasil menghadirkan dunia kota M dan hiruk-pikuk usaha kretek pada saat itu. Lebih dari 100 set dibangun di 20 lokasi, dengan fokus pada 16 set utama.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dian Sastro Pasrah Tak Olahraga dan Bersosialisasi Demi Karakter Dasiyah di Serial Gadis KretekDian Sastro Pasrah Tak Olahraga dan Bersosialisasi Demi Karakter Dasiyah di Serial Gadis KretekDian Sastrowardoyo menceritakan, selama enam bulan sengaja mengurangi sosialisasi dengan banyak orang untuk mendalami karakter Dasiyah.
Baca lebih lajut »

Berikut Lirik Lagu yang Sukses Dinyanyikan oleh Nadin Amizah dalam Ost Serial ‘Gadis Kretek’Berikut Lirik Lagu yang Sukses Dinyanyikan oleh Nadin Amizah dalam Ost Serial ‘Gadis Kretek’Lirik lagu “Kala Sang Surya Tenggelam” Ost dari serial film ‘Gadis Kretek’ yang sudah tayang di Netflix.
Baca lebih lajut »

Jangan Ketinggalan, Ini Sinopsis Gadis Kretek yang Sudah Tayang di NetflixJangan Ketinggalan, Ini Sinopsis Gadis Kretek yang Sudah Tayang di NetflixDikutip dari laman resmi Netflix, Gadis Kretek menghadirkan jalinan cerita yang saling bertaut antara dua masa. Berikut sinopsis Gadis Kretek yang menghadirkan kisah romansa Dian Sastro di balik bisnis rokok keluarga
Baca lebih lajut »

Perlawanan Seorang Gadis lewat KretekPerlawanan Seorang Gadis lewat KretekDasiyah, gadis kretek, perempuan yang memiliki pemikiran jauh melampaui masanya. Perjalanan hidupnya mempertemukan sekaligus juga memisahkan dirinya dari pria yang dicintai, Soeraja. Akankah keduanya kembali bersatu?
Baca lebih lajut »

Siasat Tim Gadis Kretek Bangun Pabrik Rokok dari Nol di MagelangSiasat Tim Gadis Kretek Bangun Pabrik Rokok dari Nol di MagelangTim produksi beber cara mereka bangun pabrik rokok dari nol untuk serial Gadis Kretek, termasuk kisah dari kota fiksi M.
Baca lebih lajut »

Gadis Kretek Disebut Series Indonesia Terbaik, Akting Arya Saloka Tuai PujianGadis Kretek Disebut Series Indonesia Terbaik, Akting Arya Saloka Tuai PujianBanyak yang mengaku bangga sineas tanah air mampu membuat serial sebagus Gadis Kretek.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 22:59:19