Masih banyak yang belum mengerti betul bagaimana cara yang benar dalam merawat jok sepeda motor.
Kulit jok motor sobek
Bahan tersebut cukup rentan bila terkena air dan bahan kimia seperti sabun. Sehingga, mencuci jok motor akan mempercepat usia penggunaannya. "Membersihkan jok motor itu mudah, hanya perlu lap saja. Ketika sering dicuci atau pakai cairan sabun khusus yang banyak beredar, jok malah akan lebih cepat rusak," kata Yansen Z Simarmata, dari Accura Synthetic Leather, kepada Kompas.com, beberapa waktu lalu.Jok yang sering dicuci atau terkena bahan kimia untuk pembersih akan lebih cepat rusak. Pada permukaan jok akan muncul kerutan atau retakan. Busa jok juga bisa menjadi lebih keras, karena ada air yang masuk ke dalam busa jok.
Yansen menyarankan, untuk menghindari penggunaan cairan pelicin agar jok terlihat mengilap. Sebab, kebiasaan tersebut dapat membuat pengendara lebih sering selip yang disebabkan permukaan jok terlalu licin."Akibatnya, kontrol pada sepeda motor menjadi berkurang. Baiknya jok itu menjaga tubuh pengendara agar terjaga sehingga nyaman," ujar Yansen.
Yansen menambahkan, bila ada noda bandel di jok, cukup gunakan minyak kayu putih secukupnya. Lalu, dilap dengan kain halus. Tidak perlu dicuci atau pakai bahan kimia lainnya, cukup siram dengan air bersih lalu dilap.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Banyak Peserta Kartu Prakerja Belum Dapat Insentif, Ini PenyebabTernyata ada kendala mengapa banyak peserta Kartu Prakerja belum mendapat insentif.\n\n
Baca lebih lajut »
Jelang PSBB Surabaya Raya Jilid 2, Masih Banyak Pengendara Langgar AturanHari ini merupakan hari terakhir PSBB Surabaya Raya, yang kemudian diperpanjang hingga 25 Mei mendatang. Masih banyak pengendara di jalan yang melanggar aturan. PSBB Surabaya
Baca lebih lajut »
Gugus Tugas: Kasus Corona Naik karena Jumlah Tes Makin BanyakKetua Gugus Tugas Covid-19 Doni Monardo mengakui peningkatan jumlah kasus positif corona seiring dengan peningkatan jumlah tes yang dilakukan.
Baca lebih lajut »
Banyak Pelajar Meninggal, Tiongkok Perdebatkan Penggunaan Masker Saat Olah RagaWarga Tiongkok memperdebatkan penggunaan masker penutup hidung saat melakukan kegiatan olah raga, menyusul maraknya kasus kematian pelajar di sekolah.
Baca lebih lajut »
Banyak Mal Tutup, THR Pegawainya Bagaimana?Menaker Ida Fauziyah memperbolehkan pengusaha mencicil atau menunda pemberian tunjangan hari raya (THR) kepada pegawainya. Begini penjelasannya: THR via detikfinance
Baca lebih lajut »