Kerja Sama Perikanan Indonesia-China Disorot

Sektor Riil Berita

Kerja Sama Perikanan Indonesia-China Disorot
Kementerian Kelautan Dan PerikananPerikananChina
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 90 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 56%
  • Publisher: 70%

Dibukanya akses penanaman modal asing asal China pada industri perikanan tangkap Indonesia dikhawatirkan mengganggu kedaulatan.

JAKARTA, KOMPAS — Kerja sama Indonesia dan China dalam rantai proses industri perikanan menuai pro dan kontra. Kekhawatiran muncul atas dibukanya akses pihak asing terhadap sumber daya ikan Indonesia yang mengancam kedaulatan.technical cooperation guidelines

Menanggapi hal itu, Direktur Program Keamanan Laut dan Akses terhadap Keadilan Indonesia Ocean Justice Initiative Andreas Aditya Salim menyoroti KKP menyebut kerja sama perikanan Indonesia-China mencakup perusahaan patungan, kapal, dan kuota penangkapan ikan.

Dibukanya peluang atau akses pemodal asing dalam industri penangkapan ikan dan pemanfaatan sumber daya ikan berpotensi menimbulkan benturan dengan nelayan dalam negeri. Selama ini, relasi antara nelayan kapal ikan kecil dan kapal modern bahkan belum solid dan kerap terjadi benturan. Apalagi, masuknya kapal pemodal asing yang dapat mengusik kepentingan nelayan nasional.

”China merupakan mitra kerja sama yang strategis dan masuk dalam lima besar pasar perikanan Indonesia. Dengan penandatanganan TCG ini, kerja sama perikanan dua negara bisa memperkuat sektor perikanan kita,” ujar Menteri Trenggono dalam keterangan pers, Minggu . Selain itu, perjanjian pembangunan fasilitas perikanan di darat, termasuk pelabuhan perikanan, pertukaran keterampilan, pelatihan, dan data relevan terkait sektor perikanan, serta kolaborasi untuk memastikan pemenuhan kesejahteraan pekerja perikanan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat di sekitar daerah penangkapan ikan dengan peningkatan sektor hilirisasi hasil perikanan.Pedagang memilah ikan sesuai ukurannya untuk dijual di Pasar Ikan Pengapon, Kota Semarang, Jawa Tengah, Minggu .

Andreas menyatakan, pembukaan akses terhadap sumber daya ikan diatur secara ketat oleh UNCLOS, dan pemerintah wajib untuk memastikan terpenuhinya sejumlah persyaratan. Pasal 62 Ayat UNCLOS mensyaratkan pembukaan akses kepada sumber daya ikan Indonesia kepada pihak asing hanya dapat dilakukan jika Indonesia tidak dapat memanfaatkan seluruh jumlah tangkapan yang diperbolehkan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

Kementerian Kelautan Dan Perikanan Perikanan China Kerjasama Perikanan China Kunjungan Prabowo

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kerja Sama Maritim Prabowo dengan China Dinilai Bahayakan Isu Natuna di Laut China Selatan, Ini Jawaban KemluKerja Sama Maritim Prabowo dengan China Dinilai Bahayakan Isu Natuna di Laut China Selatan, Ini Jawaban KemluSejumlah pengamat mengkhawatirkan kerja sama Indonesia-China dalam sektor maritim di Laut China Selatan.
Baca lebih lajut »

Sama-sama Belum Pernah Menang, China Tak Boleh Diremehkan IndonesiaSama-sama Belum Pernah Menang, China Tak Boleh Diremehkan IndonesiaTimnas Indonesia siap untuk menghadapi China pada matchday 4 putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada Selasa malam
Baca lebih lajut »

BAIC Indonesia Terbuka Kerja Sama dengan Pindad untuk Kendaraan Pejabat IndonesiaBAIC Indonesia Terbuka Kerja Sama dengan Pindad untuk Kendaraan Pejabat IndonesiaPresiden Prabowo Subianto berharap agar semua menteri dan pejabat eselon satu di kabinetnya menggunakan kendaraan dinas yang diproduksi di dalam negeri.
Baca lebih lajut »

Wapres Gibran: Indonesia komitmen pererat kerja sama dengan ChinaWapres Gibran: Indonesia komitmen pererat kerja sama dengan ChinaWakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka menyatakan bahwa Indonesia berkomitmen untuk mempererat kerja sama dengan China. Pada hari pertamanya setelah ...
Baca lebih lajut »

Bertemu Wapres China, Gibran Sebut Indonesia Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Antar NegaraBertemu Wapres China, Gibran Sebut Indonesia Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Antar NegaraWakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka menerima kunjungan kehormatan dari Wakil Presiden China, Han Zheng, di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Senin (21/10/2024).
Baca lebih lajut »

Indonesia-China jalin kerja sama pengembangan SDM di industri nikelIndonesia-China jalin kerja sama pengembangan SDM di industri nikelKementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Republik Indonesia (RI) menyepakati kerja sama strategis dengan raksasa produsen nikel asal China, CNGR, dan ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 10:26:34