Dua perusahaan farmasi pelat merah akan bekerja sama dengan G42, perusahaan artificial intelligence asal Uni Emirat Arab.
akan bekerja sama terkait pengadaan test kit intelligence dengan teknologi laser untuk membantu pelacakan orang yang terpapar Covid-19.
“Hal ini menunjukkan bahwa transformasi pada industri farmasi dalam negeri tidak membuat kita menjadi jago kandang. Kemampuan industri farmasi dalam negeri tak hanya mampu memenuhi kebutuhan nasional, tapi juga mampu menjadi partner yang baik dalam memperkuat produksi vaksin untuk pasar luar negeri," ujar Erick dalam keterangan tertulisnya, Minggu .
Mantan pemilik klub sepak bola Inter Milan itu menambahkan, kerja sama ini akan berlangsung untuk jangka panjang. Sebab, antara G42 dengan Kimia Farma dan Indofarma akan melakukan penelitian bersama, alih teknologi, dan penggarapan pasar bersama vaksin untuk Timur Tengah dan Benua Afrika.Selain kerja sama dalam bidang kesehatan, lanjut Erick, Indonesia dengan UEA juga akan bekerja sama dalam bidang energi dan pangan.
“Saya berterima kasih kepada Ibu Retno, Menlu kita atas kelancaran road show yang sudah berlangsung di dua negara. Terutama di UEA yang hasilnya sangat maksimal,” kata Erick.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
RI dan UEA Tingkatkan Kerja Sama Bilateral Berbagai BidangIndonesia dan UEA terus meningkatkan kerja sama bilateral di berbagai bidang. Dalam langkah terbaru, RI mengirim Menlu Retno...
Baca lebih lajut »
Banggar DPR: Vaksin untuk Cegah Covid-19 Hasil Kerja Sama TNI, BIN dan Unair Harus DidukungBadan Anggaran (Banggar) DPR memberikan dukungan penuh kepada pemerintah atas upaya nyata menemukan obat dan vaksin untuk antisipasi Covid-19, hasil karya anak bangsa. DPRRI
Baca lebih lajut »
Indonesia-UEA Jalin Kerja Sama Bidang Energi, Pangan hingga KesehatanMenteri BUMN, Erick Thohir mengatakan, kerja sama Indonesia dengan Uni Emirat Arab akan memprioritaskan tiga sektor yakni, ketahanan energi, pangan dan kesehatan.
Baca lebih lajut »
Ke UEA, Retno dan Erick Thohir Kerja Sama Alat Deteksi VirusSelain penyediaan vaksin corona, Indonesia dan Uni Emirat Arab juga menjajaki alat deteksi virus.
Baca lebih lajut »
Indonesia dan UEA Bahas Kerja Sama Terkait Covid-19 hingga Energi dan PanganMenteri Luar Negeri Retno Marsudi bersama Menteri BUMN Erick Thohir bertemu Menteri Luar Negeri Uni Emirat Arab.
Baca lebih lajut »