Pansus PTSL DKI
PEKAN depan rencananya Komisi A DPRD DKI Jakarta akan menggelar rapat kerja perdana Panitia Khusus Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap . Program pemerintah tersebut dilakukan oleh Badan Pertanahan Nasional tingkat daerah untuk memudahkan masyarakat dalam mengetahui status hukum tanah yang dimiliki.
"Saya belum rencanakan rapat virtual. Tapi kalau tidak bisa juga mungkin harus rapat virtual. Tapi rapat virtual banyak kelemahannya," kata Mujiyono saat dihubungi Media Indonesia, Rabu . Sebab, sesuai janji pemerintah pusat, seharusnya PTSL dapat cepat menentukan status hukum suatu lahan yang diduduki masyarakat. Dengan kepastian hukum itu, masyarakat dapat menindaklanjuti dengan pindah atau melakukan pembangunan.
"PTSL itu kan nggak cuma untuk keluarkan sertifikat tapi kepastian hukum. Apakah misalnya itu tanah sengketa atau tanah yang terlarang dibangun karena ada di lahan sempadan sungai. Nah, kalau sudah jelas seperti itu kan masyarakat nggak ngadu-ngadu dan susah lagi. Banyak itu aduan soal tanah yang masuk ke Komisi A," tegasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Anies Bangun Rusun Akuarium Tuai Kontroversi DewanGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mulai membangun Kampung Susun Akuarium di Penjaringan, Jakarta Utara. Keputusan Anies menuai sorotan anggota DPRD DKI Jakarta. AniesBaswedan
Baca lebih lajut »
PDIP Merasa Lucu Patung Sudirman Bakal Dipasang Masker: Pemprov DKI PanikKetua Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta Gembong Warsono mengkritik rencana Pemprov DKI Jakarta yang akan memasang masker di Patung Jenderal Sudirman. Apa katanya? PDIP PemprovDKI
Baca lebih lajut »
Relawan dinilai lebih baik daripada pasang masker di patung SoedirmanAnggota DPRD DKI Jakarta Mujiyono mengatakan lebih baik Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan membentuk relawan mandiri bersama seluruh komponen masyarakat ...
Baca lebih lajut »
DPRD DKI Dorong Anies Baswedan Ubah Bansos Sembako Jadi BLTAnggota DPRD DKI mengusulkan kepada Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan agar mengubah bentuk bansos pandemi Covid-19 menjadi bantuan langsung tunai.
Baca lebih lajut »
Anies Baswedan Mau Injak Rem Darurat PSBB Transisi, DPRD DKI Sarankan IniGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tengah menimbang kebijakan rem darurat atau emergency brake setelah mendapati angka penularan Covid-19 tinggi.
Baca lebih lajut »
DPRD Nilai Anies Kebingungan Atasi Masalah Covid-19DPRD DKI menyebut Gubernur Anies Baswedan belum menemukan formula yang tepat dalam mengatasi permasalahan penyebaran virus corona di ibu kota.
Baca lebih lajut »