Selama ini perjalanan kereta api barang kerap mengganggu layanan kereta api komuter
REPUBLIKA.CO.ID, BANDAR LAMPUNG – Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi merespon positif agar rangkaian Kereta Api barang tidak lagi masuk kota di Lampung. Hal ini dilakukan agar penggunaan rel KA dapat dimanfaatkan untuk masyarakat.
Untuk mewujudkan hal itu, Kemenhub akan mengatur jarak stasiun yang dekat frekuensinya."Saat ini sehari hanya enam kali. Maka ke depannya bisa saja seperti Jakarta bisa mencapai 20 kali," ujarnya. Menhub meyakini, apabila ini dilakukan dengan baik, maka ke depan angkutan kereta api akan bertambah dan mampu memberikan pelayanan baik bagi masyarakat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menhub: Cari solusi kereta barang tak melintasi kotaMenteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan bahwa kereta angkutan barang sudah sewajarnya tidak melintasi kota, sehingga secepatnya akan dialihkan ke ...
Baca lebih lajut »
Kereta Api Tabrak Mobil di Indramayu, 7 Orang Diduga TewasSebanyak tujuh orang diduga tewas setelah mobil yang mereka tumpangi ditabrak kereta api di perlintasan sebidang Desa Jaya Mulya, Indramayu, Jawa Barat.
Baca lebih lajut »
Tujuh Tewas Tertabrak Kereta Api di IndramayuMobil yang berisi tujuh orang terseret kereta.
Baca lebih lajut »
Mobil Ditabrak Kereta Api di Indramayu, Polisi: Sopir Terobos Palang'Pengemudi saudara H. Tasdan memaksakan diri menerobos palang pintu yang hendak ditutup,' ucap Kapolres Indramayu, M Yoris Maulana Yusuf Marzuki.
Baca lebih lajut »
Korban Tewas Mobil Tertabrak Kereta di Indramayu BertambahSebuah mobil tertabrak kereta api di pintu perlintasan di Desa Jayamulya, Indramayu.
Baca lebih lajut »