Kerahkan Satgas Nataru, PGN Pastikan Kelancaran Distribusi dan Layanan Gas Bumi Nasional SatgasNataru
jpnn.com, JAKARTA - PT PGN Tbk sebagai subholding gas Pertamina siap menjaga kehandalan dan penyaluran gas maupun LNG selama libur Natal dan Tahun Baru 2023 dengan aman dan optimal.
Direktur Sales dan Operasi PGN Faris Aziz menyampaikan Satgas Nataru PGN menjaga kondisi aman seluruh jaringan dan suplai gas bumi untuk 794.145 SR, 1.914 pelanggan kecil, serta 2.542 pelanggan komersial dan industri.Faris menyebutkan PGN menyiapkan suplai distribusi gas ke pengguna akhir sebesar 977 BBTUD, transmisi gas sebesar 2.490 MMSCFD, 177.750 LSP untuk BBG, dan LNG Stock.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Nataru 2022, PGN Pastikan Kelancaran Distribusi dan Layanan Gas Bumi Nasional |Republika OnlineSatgas Nataru PGN menjaga kondisi aman seluruh jaringan dan suplai gas bumi
Baca lebih lajut »
Polda Jateng Kerahkan 17 Ribu Personel Untuk Pengamanan NataruPengamanan bakal dilaksanakan tidak hanya di jalan raya baik pantura maupun jalur selatan, melainkan juga gereja-gereja hingga mengantisipasi kemungkinan aksi terorisme.
Baca lebih lajut »
Satgas: Libur Nataru di Bandung Tak Ada Pembatasan |Republika OnlineKegiatan natal tidak ada pembatasan dalam arti kapasitas 100 persen dan tidak boleh d
Baca lebih lajut »
Satgas Pangan Polda Jawa Tengah Pastikan Distribusi Bahan Pokok Saat Nataru AmanSatgas Pangan Polda Jateng memastikan pendistribusian bahan pokok di Jawa Tengah aman saat perayaan natal 2022 dan tahun baru 2023.
Baca lebih lajut »
Jelang Nataru, Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagut Siagakan Tim Satgas di RiauPertamina Patra Niaga Regional Sumbagut menyiagakan Tim Satgas Nataru sejak 15 Desember 2022 hingga 8 Januari 2023
Baca lebih lajut »
Jelang Nataru, Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagut Siagakan Tim Satgas di Riau |Republika OnlineKonsumsi energi diprediksi akan naik karena meningkatnya mobilitas masyarakat
Baca lebih lajut »