Kepulauan Seribu Hadirkan Beragam Lokasi Tujuan Berlibur Akhir Tahun |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Kepulauan Seribu Hadirkan Beragam Lokasi Tujuan Berlibur Akhir Tahun |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 63%

Pengunjung bisa mendatangi Pulau Pramuka, Payung, Pari, hingga Untung Jawa.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Suku Dinas Komunikasi, Informatika, dan Statistik Kabupaten Kepulauan Seribu menghadirkan sejumlah pilihan tempat berlibur wisatawan lokal maupun mancanegara saat akhir 2022. Tujuan wisata itu sudah dirangkum agar bisa menjadi referensi tempat berlibur saat libur Natal dan Tahun Baru 2023.

Pulau Harapan menawarkan keindahan bawah laut yang sangat cantik untuk dilihat saat selam permukaan . Ikan-ikan berwarna-warni sesekali menghampiri saat ada yang sedang menyelam di kedalaman satu meter hingga dua meter. Pulau Pramuka menawarkan berbagai keindahan panorama alamnya mulai dari Taman Nasional Laut, Pantai Sunrise, Pantai Sunset maupun pantai Cikaya di Pulau Karya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

5 Tips Berwisata ke Cepogo Cheese Park Boyolali, Bawa Payung5 Tips Berwisata ke Cepogo Cheese Park Boyolali, Bawa PayungSimak tips berikut ini jika hendak berkunjung ke Cepogo Cheese Park Boyolali.
Baca lebih lajut »

Lepas Penat di Taman Piknik, Pengunjung: Enggak Perlu Jauh-jauh untuk 'Refreshing'Lepas Penat di Taman Piknik, Pengunjung: Enggak Perlu Jauh-jauh untuk 'Refreshing'Taman Piknik menjadi alternatif tempat melepas penat dan menghirup udara segar bagi sebagian warga yang ditinggal di Jatiwaringin, Jakarta Timur.
Baca lebih lajut »

Wahana Baru Eco Green Park Siap Manjakan Pengunjung Liburan Natal&Tahun BaruWahana Baru Eco Green Park Siap Manjakan Pengunjung Liburan Natal&Tahun BaruWahana-wahana yang bisa Anda jumpai di Eco Green Park, antara lain:
Baca lebih lajut »

Tarif TN Komodo Batal Naik, Pengunjung Mulai Datang Saat Libur Akhir Tahun 2022Tarif TN Komodo Batal Naik, Pengunjung Mulai Datang Saat Libur Akhir Tahun 2022Wisatawan saat libur akhir tahun mulai berdatangan ke TN Komodo, imbas batalnya kenaikan harga tiket masuk.
Baca lebih lajut »

Bhabinkamtibmas Humanis Dampingi Pengunjung Wisata Pelangi Rawa BiruBhabinkamtibmas Humanis Dampingi Pengunjung Wisata Pelangi Rawa BiruKapolres Merauke AKBP Sandi Sultan, SIK melalui Bhabinkamtibmas Kampung rawa biru Bripka Lutfi AP, S.Pd bersama warga yang membuat objek wisata Pelangi rawa biru yang bertempat di Kampung Rawa biru Distrik Sota Kabupaten Merauke Propinsi Papua selatan. Senin (19/12).
Baca lebih lajut »

Perpanjang Jam Operasi, GWK Bali Targetkan 20.000 Pengunjung Selama NataruPerpanjang Jam Operasi, GWK Bali Targetkan 20.000 Pengunjung Selama NataruGaruda Wisnu Kencana (GWK) Bali memperpanjang jam operasi untuk menarget 20.000 wisatawan selama liburan Nataru.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 14:42:46