Kejadian unik kepala pria tak bisa ditembus peluru.
Liputan6.com, Jakarta Sejak pertama kali ditemukannya, pistol diperuntukkan untuk melawan musuh. Tak heran dalam perkembangannya, pistol yang berisi peluru kerap memakan banyak korban. Mulai dari peperangan, perselisihan, hingga tindak kriminal lain. Alih-alih selamat, akibat fatal dialami korban penembakan. Namun siapa sangka, ada orang yang kebal peluru layaknya superhero.Melansir dari Pledge Times, seorang pria asal Meksiko dilaporkan mengalami insiden perampokan.
Kabar penembakan pria pejalanan kaki yang bisa memantulkan peluru dari kepala ini bikin geleng kepala. Ia bagaikan superhero yang kebal peluru. Namun ada penjelasan teknis peluru tak bisa menembus kepala pria Meksiko itu. Berikut Liputan6.com merangkum kisah unik pria kebal peluru melansir dari berbagai sumber, Sabtu .
2 dari 3 halamanDua Butir Peluru Hanya Sebabkan Luka di KepalaPeristiwa itu terjadi di lingkungan pemukiman Gustavo A. Madero, Mexico City. Meskipun serangan tersebut dilakukan oleh seorang pelaku bersenjata, fotonya menunjukkan bahwa luka yang diderita Francisco hanya bak goresan. Hasilnya benar-benar mengagumkan, karena peluru-peluru tersebut tidak menembus tengkoraknya, hanya menyebabkan luka ringan pada kulitnya. Kini pria Meksiko itu sangat bersyukur atas keselamatannya yang luar biasa.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hari Ini Kepala BPN Jatim Diperiksa Terkait Sengketa Gedung Wismilak SurabayaPenyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus Kepolisian Daerah Jawa Timur menjadwalkan pemeriksaan BPN Jatim.
Baca lebih lajut »
Pria Ini Dituduh Bosnya Mencuri Listrik Setelah Isi Daya Ponsel di KantorBosnya meneriakinya karena mengisi daya ponselnya di tempat kerja.
Baca lebih lajut »
Tanpa Cristiano Ronaldo, Ini Daftar Pemain Pria Terbaik UEFA 2023/2024Federasi Sepak Bola Eropa (UEFA) resmi mengumumkan nominasi pemain terbaik pria untuk musim 2022/2023. Lionel Messi (Inter Miami), Kevin De Bruyne (Manchester City), dan Erling Haaland (Manchester City) masuk sebagai nominasi.
Baca lebih lajut »
Belajar dari Pria Rp 150 T, Jadi Kaya karena Lakukan IniJames Dyson adalah pemilik perusahaan teknologi rumah tangga. Namun yang menarik ia bisa memanfaatkan 'hal-hal kotor' menjadi berkah.
Baca lebih lajut »
Dipenjara Hampir 18 Tahun meski Tak Bersalah, Pria Ini Dapat Kompensasi Rp 44,4 MiliarTidak ada bukti forensik yang mengaitkan Hall dengan TKP, dan pelakunya dikatakan memiliki tinggi serta etnis berbeda dengannya.
Baca lebih lajut »
Pria AS Beli 15 Tiket Lotre, Menangkan 15 Jackpot Masing-masing Rp 765 JutaTotal pria ini mendapat 750.000 dollar AS atau Rp 11,4 miliar.
Baca lebih lajut »