Penyiar Gofar Hilman menceritakan kenangannya akan sosok Didi Kempot yang menurutnya selalu ramah dan rendah hati kepada setiap orang. DidiKempot
jpnn.com - Penyiar Gofar Hilman turut berduka atas meninggalnya penyanyi campursari Didi Kempot. Sebagai orang yang punya kedekatan personal, Gofar mengaku sempat tidak percaya ketika menerima kabar sripah tersebut. "Enggak percaya asli, enggak ini mah," tulis Gofar lewat akunnya di Twitter, Selasa . Salah satu pemilik Lawless Jakarta itu lantas mengenang sosok Didi Kempot.
Menurut Gofar, penyanyi berjuluk Godfather of The Broken Heart itu merupakan pribadi yang sangat ramah dan tidak pernah mengeluh capek.Baca Juga: "Orang yang gak pernah keliatan capek, orang yang selalu ramah ke setiap orang, humble luar biasa, Pakde Didi," sambung Gofar Hilman. Momen itu pic.twitter.com/ReLdH7awQv — Gofar Hilman May 5, 2020 Baca Juga: Gofar memiliki kedekatan dengan Didi Kempot setelah menggelar acara Ngobam Live di Solo. Didi Kempot menjadi bintang tamu Ngobam.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Gofar Hilman: Didi Kempot Tidak Tahu Dia Seorang LegendaKetika Gofar Hilman mengundangnya ke acara Ngobam, Didi Kempot menanyakan alasannya.
Baca lebih lajut »
Gofar Hilman: Didi Kempot Tidak Tahu Dia Seorang LegendaKetika Gofar Hilman mengundangnya ke acara Ngobam, Didi Kempot menanyakan alasannya.
Baca lebih lajut »
Didi Kempot Dalam Kenangan Pencinta Kereta ApiDidi Kempot adalah salah satu sosok yang berjasa dalam perkembangan Kereta Api di Indonesia. Begini kenangannya: DidiKempot via detikfinance
Baca lebih lajut »
Sudah 2 Hari Terakhir Ini Bu Megawati Minta Diputarkan Lagu-lagu Didi KempotKabar sripah tentang kepergian penyanyi campursari Didi Kempot membuat Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri ikut berduka. DidiKempot
Baca lebih lajut »
Sebelum Jadi Viral, Didi Kempot Sempat Ngaji dan Mohon Doa ke Gus Miftah'...Sebelum viral, almarhum beserta istri dan crew nya sering Ngaji ke pondok. Sampai suatu saat beliau telp saya 'mbok kulo di dongakke supaya bisa viral to gus',' tulis Miftah di Instagram. GusMiftah DidiKempot via detikhot
Baca lebih lajut »