Kenang Jasa Glenn Fredly, Museum Khusus Siap Dibangun di Ambon

Indonesia Berita Berita

Kenang Jasa Glenn Fredly, Museum Khusus Siap Dibangun di Ambon
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 68%

Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy, berencana membangun museum khusus untuk mengenang jasa dan perjuangan Glenn Fredly

Pasalnya, Glenn Fredly berjasa memperkenalkan Ambon sampai akhirnya ditetapkan sebagai kota musik dunia.

"Glenn memiliki obsesi yang besar, membangun pusat dokumentasi musik. Untuk itu, kami akan mendirikan museum musik yang akan kami sebutGlenn Fredly," kata Richard dalam diskusi virtual bertajuk Jejak Musikalitas Glenn Fredly Untuk Negeri. Richard menceritakan bagaimana perjuangan Glenn Fredly meyakinkan jajaran pemerintah pusat dan daerah untuk menjadikan Ambon sebagai kota musik dunia."Glenn menjadi ikon kami untuk meyakinkan banyak orang dalam perjalanan Ambon hingga menjadiPelantun lagu"Januari" ternyata bertindak sebagai penyambung lidah antara masyarakat kota Ambon dengan pemerintah.

Glenn Fredly juga disebut bekerja sepenuh hati menjadi katalisator hingga Ambon dicetuskan sebagai kota musik dunia pada 31 Oktober 2019.Selain museum, Richard Louhenapessy juga berniat membuat dokumen resmi tentang perjalanan hidup Glenn Fredly dalam sebuah buku.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menparekraf kenang Glenn Fredly dan impiannya untuk Kota AmbonMenparekraf kenang Glenn Fredly dan impiannya untuk Kota Ambon'Setelah Ambon ditetapkan menjadi kota musik oleh UNESCO, saya langsung kontak Glenn. Karena kami berencana tahun ini ingin membuat festival musik di Ambon,” kata Menparekraf Wishnutama Kusubandio.
Baca lebih lajut »

Wali Kota Ambon akan Buatkan Museum atau Buku untuk Kenang Glenn FredlyWali Kota Ambon akan Buatkan Museum atau Buku untuk Kenang Glenn FredlyMuseum atau sebuah buku Glenn Fredly diharap dapat menjadi referensi bagi masyarakat Kota Ambon sekaligus referensi untuk musisi Indonesia.
Baca lebih lajut »

Cita-cita Glenn Fredly untuk Ambon Kota Musik segera Terwujud, Wishnutama & Walkot Richard Mendukung - Tribun AmbonCita-cita Glenn Fredly untuk Ambon Kota Musik segera Terwujud, Wishnutama & Walkot Richard Mendukung - Tribun AmbonGlenn memang telah tiada, tapi kita akan mulai mewujudkan mimpi dan gagasannya yang tertunda untuk Indonesia, termasuk rencana 'Ambon Music Festival'.
Baca lebih lajut »

Kenang Glenn Fredly, Najwa Shihab: Suaranya Tak Hanya untuk BernyanyiKenang Glenn Fredly, Najwa Shihab: Suaranya Tak Hanya untuk Bernyanyi'Sengaja kami pilih dan tunjukkan ini. Dengar lagi apa kata Kak Glenn Fredly tentang negeri,' tulis Najwa Shibab dalam caption di postingan Instagram miliknya. GlennFredly NajwaShihab via detikhot
Baca lebih lajut »

Wali Kota Ambon Janji Bangun Museum Glenn FredlyWali Kota Ambon Janji Bangun Museum Glenn FredlyGlenn merupakan salah satu musisi yang paling berkontribusi memperjuangkan Ambon hingga dicetuskan UNESCO sebagai kota musik dunia.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 13:29:18