Kemnaker Bahas Teknis EWG II dan Isu Prioritas 4
Sekjen Kemnaker Anwar Sanusi. ©2022 Merdeka.comDalam rangka mendukung pelaksanaan Employment Working Group G20, Kementerian Ketenagakerjaan melakukan persiapan teknis Employment Working Group Il diSelain itu, Kemnaker juga melakukan koordinasi dengan Engagement Group Labour 20 terkait Priority Issues 4 mengenai _Adapting Labour Protection for More Effective Protection and Increased Resilience of All Workers_ .
Sekretaris Jenderal Kemnaker, Anwar Sanusi mengatakan, persiapan Substansi Isu Prioritas 4 dalam Pertemuan EWG Il G20 akan berlangsung pada tanggal 10 hingga 12 Mei 2022 dengan salah satu mata agendanya mulai membahas priority issue 4, yaitu Adapting Labour Protection for more Effective Protection and Increased Resilience of All Workers.
Adapun terkait penyusunan issue notes yang menjadi salah satu bagian dari isu prioritas 4, kata Sekjen Anwar, pihak ILO Jenewa memberikan apresiasi yang bagus.“Apresiasi dari ILO Jenewa ini diharapkan akan disambut baik oleh negara-negara G20,” ucap Sekjen Anwar. Pada forum tersebut, ia meminta seluruh tim pendukung pelaksanaan forum G20 di bidang ketenagakerjaan dapat bekerja dengan sungguh-sungguh dan maksimal.
“Dengan begitu diharapkan dapat membawa nama baik Kemnaker dan Indonesia di mata dunia internasional dengan menyukseskan pertemuan-pertemuan G20 Presidensi Indonesia,” ucapnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Foto : 7 Potret Apartemen Mewah Nikita Willy di Amerika, Luas dan Cozy Abis | merdeka.comNikita Willy kini menetap di Amerika. Ia akan melahirkan di sana dan kembali ke Tanah Air jika kondisi sang buah hati sudah bisa diajak melakukan perjalanan jauh. Di Amerika, Nikita bersama suami tercinta menetap di sebuah apartemen mewah yang luas. Intip potretnya yuk!,Nikita Willy,Rumah Selebritis,Ragam Konten,Viral Hari Ini,Jakarta
Baca lebih lajut »
Foto : Warga Palestina dan Polisi Israel Bentrok di Gerbang Damaskus Yerusalem | merdeka.comWarga Palestina dan Polisi Israel Bentrok di Gerbang Damaskus Yerusalem. Sedikitnya 10 warga Palestina ditangkap setelah mereka diduga melemparkan batu dan benda lain ke arah petugas. Ini merupakan malam kedua terjadinya konfrontasi antara warga Palestina dan polisi Israel. Sebelumnya juga bentrok pada malam Ramadan.,Israel,Konflik Palestina-Israel,Palestina,Palestina Merdeka,Yerusalem,Ragam Konten,Jakarta
Baca lebih lajut »
Kolaborasi Task Force ESC B20 dan Kemenlu Tawarkan Kemitraan Proyek Transisi | merdeka.comKegiatan ini bekerjasama dengan Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) untuk menyampaikan rencana transisi energi Indonesia dari perspektif sektor riil dan menawarkan kerjasama projects transisi energi yang dapat menjadi hasil yang konkret dalam Presidensi Indonesia di G20 2022.
Baca lebih lajut »
Foto : 5 Potret Kamar Anak Tasyi Athasyia, Mainannya Banyak Banget dan Tersusun Rapih | merdeka.comTasyi Athasyia dikenal sebagai influencer yang tajir melintir. Ia menetap di rumah mewah yang super cozy. Setiap ruangannya tertata dengan apik, salah satunya adalah kamar anak lelakinya. Kamarnya cukup luas dan memiliki banyak sekali koleksi mainan yang tersusun rapih. Intip potretnya yuk!,Tasyi Athasyia,Rumah Selebritis,Ragam Konten,Viral Hari Ini,Jakarta
Baca lebih lajut »
Melukis dengan Mulut, Bangkit dari Depresi Kehilangan Tangan dan Kaki | merdeka.comYoga adalah sosok luar biasa kuat dan telah membuktikannya bahwa tidak ada yang tidak mungkin, sekalipun menjadi orang dengan disabilitas fisik.
Baca lebih lajut »
Angin Kencang di Bangka Selatan, 18 Rumah dan Tempat Ibadah Rusak | merdeka.comTercatat 1 unit fasilitas ibadah dan 18 rumah mengalami rusak ringan. Rumah tersebut rata-rata mengalami kerusakan pada bagian atap. Tidak ada korban jiwa atas kejadian ini.
Baca lebih lajut »