Kemlu: 4 WNI Dievakuasi dari Israel, Masih Ada 139 di Gaza dan Israel

Indonesia Berita Berita

Kemlu: 4 WNI Dievakuasi dari Israel, Masih Ada 139 di Gaza dan Israel
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 66 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 63%

Kementerian Luar Negeri menyatakan akan mengerahkan berbagai upaya untuk mengevakuasi warga negara Indonesia yang berada di Palestina dan Israel.

Pemerintah Indonesia memulai proses evakuasi untuk warga negara Indonesia yang berada di Palestina dan Israel.

Perincian 139 warga Indonesia yang masih berada di Palestina dan Israel adalah sebagai berikut: Gaza ; Arava ; Beersheba ; Yerusalem ; Nahariya ; Tel Aviv ; dan wilayah lainnya . "Kita menyusun rencana kontingensi, termasuk berbagai macam skenario rute evakuasi. Jadi, kita tidak hanya menyusun satu skenario saja karena situasi di lapangan sangat cair. Belajar dari pengalaman evakuasi-evakuasi sebelumnya, berbagai macam opsi kita buka. Nanti dalam pelaksanaannya tergantung pada situasi di lapangan," katanya.

Selain itu, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi telah berbicara dengan Presiden Komite Palang Merah Internasional atau ICRC Mirjana Spoljaric agar dibuka jeda kemanusiaan sehingga evakuasi dari wilayah perang bisa dilakukan. Dia mengakui proses evakuasi masih sulit dilakukan dari Jalur Gaza karena Israel masih terus menggempur wilayah itu. Berdasarkan informasi, dari 133 warga Indonesia menetap di Tepi Barat dan Israel, hanya empat yang ingin dievakuasi.Judha menegaskan proses evakuasi warga Indonesia mengutamakan keselamatan.

"Kedua belah pihak harus mundur supaya korban tidak berjatuhan dari kedua, terutama korban masyarakat sipil. Kita harapkan Menteri Luar Negeri menginisiasi, meyakinkan kepada OKI untuk pertemuan yang dimaksudkan," tuturnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

voaindonesia /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kemlu RI: 129 WNI Tidak Ingin Dievakuasi dari Tepi Barat Palestina dan Sejumlah Wilayah IsraelKemlu RI: 129 WNI Tidak Ingin Dievakuasi dari Tepi Barat Palestina dan Sejumlah Wilayah IsraelPemerintah terus menjalin komunikasi intensif dengan para WNI di wilayah konflik sambil mempersiapkan proses evakuasi segera ketika situasi memungkinkan.
Baca lebih lajut »

Kemlu: 129 WNI memilih tidak dievakuasi dari Palestina dan IsraelKemlu: 129 WNI memilih tidak dievakuasi dari Palestina dan IsraelKementerian Luar Negeri RI  mengungkapkan sebanyak 129 WNI yang berada di Palestina dan Israel memilih untuk tidak dievakuasi, meskipun konflik di antara ...
Baca lebih lajut »

Ada 133 WNI yang Menetap di Israel, 129 Orang Menolak Dievakuasi, Kemlu RI: Mereka Merasa AmanAda 133 WNI yang Menetap di Israel, 129 Orang Menolak Dievakuasi, Kemlu RI: Mereka Merasa AmanBerita Ada 133 WNI yang Menetap di Israel, 129 Orang Menolak Dievakuasi, Kemlu RI: Mereka Merasa Aman terbaru hari ini 2023-10-13 14:42:45 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Kemlu Ungkap 129 WNI Memilih Tidak Dievakuasi dari Palestina dan IsraelKemlu Ungkap 129 WNI Memilih Tidak Dievakuasi dari Palestina dan IsraelKementerian Luar Negeri RI  mengungkapkan sebanyak 129 WNI yang berada di Palestina dan Israel memilih untuk tidak dievakuasi, meskipun konflik di antara kedua negara.
Baca lebih lajut »

Kemlu: 4 WNI di Israel Dievakuasi dari Tel Aviv Menuju YordaniaKemlu: 4 WNI di Israel Dievakuasi dari Tel Aviv Menuju YordaniaBerita Kemlu: 4 WNI di Israel Dievakuasi dari Tel Aviv Menuju Yordania terbaru hari ini 2023-10-13 16:15:59 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Kemlu RI: 4 WNI Berhasil Dievakuasi dari Wilayah Israel ke YordaniaKemlu RI: 4 WNI Berhasil Dievakuasi dari Wilayah Israel ke YordaniaKementerian Luar Negeri RI melaporkan bahwa empat WNI yang dievakuasi dari Israel telah tiba di Yordania.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-16 03:26:20