Subsidi Bus Damri gratis dilakukan sebagai bentuk kompensasi waktu dan biaya yang dihabiskan penumpang.
Jakarta, Beritasatu.com - Kementerian Perhubungan menyiapkan subsidi untuk Bus Damri gratis di Bandara Internasional Kertajati, Majalengka. Hal ini dilakukan sambil menunggu pembangunan Tol Cileunyi - Sumedang - Dawuan yang ditargetkan selesai tahun ini.
Budi Karya Sumadi mengatakan, Bus Damri yang gratis selama satu tahun nanti hanya dibatasi pada tempat-tempat yang mempunyai penumpang banyak, seperti Karawang, Cirebon, dan Bandung. Budi menjelaskan, kebijakan pemberian subsidi Bus Damri gratis dilakukan sebagai bentuk kompensasi waktu dan biaya yang dihabiskan penumpang."Ini merupakan komitmen kami untuk memberikan kompensasi kepada masyarakat yang harus menghabiskan waktu lebih banyak jika mendarat di Kertajati dibandingkan dengan di Bandung. Ini juga akan mengurangi biaya yang mereka keluarkan,” jelas Menhub.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dapat Subsidi, Bus Damri Bandara Kertajati Digratiskan SetahunBus Damri yang digratiskan selama satu tahun nanti hanya dibatasi pada tempat-tempat yang mempunyai penumpang yang banyak...
Baca lebih lajut »
Pengamat: Sistem Tiket Online Perbaiki Keuangan Bus DamriPengamat Analis Kebijakan Transportasi Azas Tigor Nainggolan mengatakan, dua tahun ini pelayanan bus Damri, khususnya jalur ke Bandara Soekarno Hatta sudah mengalami perbaikan. Salah satunya dengan pengadaan tiket online. BusDamri
Baca lebih lajut »
Pengemudi Mogok, Layanan Bus Damri Bandara Soetta TergangguLayanan bus Damri trayek Bandara Soekarno-Hatta terganggu pada Sabtu (6/7), imbas aksi mogok kerja para pengemudi.
Baca lebih lajut »
Kemenhub: Kondektur di Bus Damri Masih DiperlukanDamri diminta menyiapkan langkah lebih lanjut tanpa memutus hubungan kondektur.
Baca lebih lajut »
Sopir Damri Mogok, Kemenhub Minta Bus PPD Layani BandaraPperasional bus Damri masih membutuhkan helper, khususnya untuk trayek menuju bandara
Baca lebih lajut »
Ini yang Bikin Sopir Bus Damri Tujuan Bandara Soetta Mogok MassalHari ini bus Damri yang melayani rute Bandara Soekarno-Hatta tidak beroperasi karena sopir bus mogok kerja. Ini penyebabnya.
Baca lebih lajut »