Salah satu investor yang juga penggagas pembangunan Jalan Tol Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap (atau Jalan Tol Cileunyi Garut Tasikmalaya/Cigatas) PT Jasa Sarana ...
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono saat memberi keterangan kepada wartawan di Cilacap, Jumat siang, terkait pembangunan jalan tol Cigatas.
Pembangunan jalan tol yang juga digagas oleh PT Jasa Marga, PT PP, PT DMT dan PT Jasa Sarana dan masih sering disebut Jalan Tol Cigatas ini pada mulanya akan melintasi Garut bagian tengah, namun pemerintah berharap tol ini bisa mengakomodasi kegiatan di Garut bagian selatan yang masih minim akses tol.
"Memang perubahan ini cukup menantang karena kondisi geografis Garut bagian tengah. Di selatan itu lokasinya agak berlembah, gunung gitu, jadi kita sedang kaji lagi. Nanti kita akan ajukan lagi ke Kementerian PUPR," ujar dia. Pihaknya memprediksi dengan adanya perubahan ini tender tol sepanjang 184 kilometer tersebut kemungkinan baru bisa digelar akhir 2019 mendatang. Sementara fisik baru bisa digelar pada pertengahan 2020.
Iwa mengatakan perubahan rute dan trase sangat memungkinkan untuk dilakukan penyesuain oleh para investor dan ia menilai jika rute baru ke arah Kota Garut lebih dimungkinkan lebih cepat dan menguntungkan maka itu yang akan diambil.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jalan Pagi Menyusuri Sisa Kejayaan Jalur Kereta Api Legendaris GarutSejak berhenti 1983 silam, pemerintah bakal kembali mengaktifkan jalur kereta api Cibatu-Garut mulai akhir tahun ini.
Baca lebih lajut »
Tol BORR Ambruk, Hari Ini Kementerian PUPR Panggil Jasa Marga dan PPKementerian PUPR panggil kontraktor dan pengelola Tol BORR, bahas soal ambruknya konstruksi pada Seksi 3A.
Baca lebih lajut »
Waskita Karya Terus Jajaki Calon Investor Peminat Jalan Tol Trans JawaSaat ini, ada beberapa calon investor dari dalam dan luar negeri yang menyatakan minatnya pada saham dua ruas tol yang ditawarkan Waskita.
Baca lebih lajut »
Tol Terbanggi -Kayu Agung dioperasikan pada Agustus 2019Pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera ruas Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung sepanjang 185 kilometer telah tuntas hingga 93 persen sehingga jalan ...
Baca lebih lajut »
Gempa Garut hingga Pemenang Pilpres, Celetukan Anak Wendy 'Cagur' Jadi NyataTak ada yang menyangka celetukan anak Wendy 'Cagur' bisa jadi kenyataan. Sebagai orang tua, Wendy berusaha membuat sang anak merasa normal.
Baca lebih lajut »
SMA/SMK di Kabupaten Garut masih kekurangan siswaDinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat (Jabar) menyatakan sejumlah sekolah tingkat SMA/SMK negeri di Kabupaten Garut, Jawa Barat, masih kekurangan siswa baru ...
Baca lebih lajut »