Kemensos Bantu Penanggulangan Tanah Longsor di Karo

Bencana Alam Berita

Kemensos Bantu Penanggulangan Tanah Longsor di Karo
Tanah LongsorKaroSumatera Utara
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 43%
  • Publisher: 78%

Tanah longsor yang melanda Desa Semangat Gunung di Kabupaten Karo, Sumatera Utara, menyebabkan korban jiwa dan kerugian. Kementerian Sosial (Kemensos) berkoordinasi dengan berbagai pihak untuk melakukan pencarian korban, pembersihan material longsor serta pendataan korban.

Alat berat diturunkan untuk mengatasi tanah longsor di Kabupaten Karo , Provinsi Sumatera Utara , Minggu (24/11/2024). Kementerian Sosial ( Kemensos ) terus berkoordinasi dengan Kantor SAR Medan untuk membantu pencarian korban hilang akibat tanah longsor di Kabupaten Karo .

“Saat ini tim di lapangan fokus pencarian korban hilang serta upaya pembersihan material longsor yang dilakukan personel dari TNI/Polri, serta BPBD Kabupaten Karo,” kata Pelaksana Tugas Direktur Perlindungan Sosial Korban Bencana Alam Kemensos Masryani Mansyur dalam keterangan tertulis di Jakarta, Minggu. Di samping itu, pihaknya melakukan pendataan korban untuk melengkapi dokumen guna usulan pemberian santunan kematian dan bantuan bagi korban terluka.Tanah longsor melanda Desa Semangat Gunung, Kecamatan Merdeka, Kabupaten Karo, Sumatera Utara pada Sabtu (23/11), sekitar pukul 18.00 WIB. Akibat kejadian itu, empat orang meninggal dunia, yakni Efriandi Surbakti, Ius Nizarwatim, serta dua orang lainnya masih dalam proses identifikasi. Berdasarkan laporan sementara, bencana longsor juga menyebabkan enam orang dilaporkan menghilang, yakni Sehat br Surbakti (65), Elia Agustina (50), Ema sari, Jihan, Farhan Putra Nugraha (pegawai BRI Tanjung Balai), dan Muhammad Subhan Anas (pegawai BRI Tanjung Balai). Sebanyak sembilan orang terluka, dua rumah rusak berat, dan satu penginapan, yakni Penginapan Bunga Tanjung rata dengan tanah

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Tanah Longsor Karo Sumatera Utara Kemensos Korban

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kemensos bantu pencarian korban longsor di Kabupaten KaroKemensos bantu pencarian korban longsor di Kabupaten KaroKementerian Sosial (Kemensos) terus berkoordinasi dengan Kantor SAR Medan untuk membantu pencarian korban hilang akibat tanah longsor di Kabupaten Karo, ...
Baca lebih lajut »

Erick Sebut Lahan BUMN-Sitaan Korupsi Bakal Dipakai buat Program 3 Juta RumahErick Sebut Lahan BUMN-Sitaan Korupsi Bakal Dipakai buat Program 3 Juta Rumah'Makanya beliau mendorong mendapatkan tanah-tanah dari hasil korupsi atau tanah-tanah sitaan atau tanah-tanah yang belum terbangun,' kata Erick.
Baca lebih lajut »

Alat Berat Ditujukan untuk Mengatasi Tanah Longsor di KaroAlat Berat Ditujukan untuk Mengatasi Tanah Longsor di KaroKementerian Sosial (Kemensos) terus berkordinasi dengan Kantor SAR Medan untuk membantu pencarian korban hilang akibat tanah longsor di Kabupaten Karo, Sumatera Utara. Tim di lapangan fokus pada pencarian korban, pembersihan material longsor oleh personel TNI/Polri, BPBD Kabupaten Karo, serta pendataan korban untuk usulan pemberian santunan kematian dan bantuan bagi korban terluka.
Baca lebih lajut »

Bencana tanah longsor menewaskan empat orang di KaroBencana tanah longsor menewaskan empat orang di KaroBencana tanah longsor menewaskan empat orang di Karo. Tim SAR gabungan bersama warga mengevakuasi korban tanah longsor di Desa Semangat Gunung, Karo, Sumatera Utara, Minggu ...
Baca lebih lajut »

Bencana Tanah Longsor di KaroBencana Tanah Longsor di KaroBencana tanah longsor yang menutup akses Jalan Medan - Berastagi di Doulu Karo Sumatra Utara
Baca lebih lajut »

Cara Cek Penerima Bansos Kemensos 2024 secara Online, Klik Cekbansos.Kemensos.go.idCara Cek Penerima Bansos Kemensos 2024 secara Online, Klik Cekbansos.Kemensos.go.idPemerintah memastikan akan melanjutkan program bansos kepada masyarakat yang membutuhkan. Klik Cekbansos.kemensos.go.id untuk mengecek nama Anda.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 13:56:35