Menpora berharap, pelaksanaan pembangunan diharapkan bisa selesai sebelum kontingen NPC Indonesia berangkat ke Paralimpiade Paris 2024.
PEMERINTAH akan membangun Training Camp untuk atlet-atlet National Paralympic Committee Indonesia di Kawasan Bumi Perkemahan Cakra Pahlawasri, Kelurahan Delingan, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah. Hal tersebut ditegaskan Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali sebagai bentuk perhatian Presiden Jokowi kepada NPC dan atlet-atlet yang membawa nama harum Indonesia di kejuaraan Paralimpiade.
"Kita berharap, atlet atlet NPC nantinya berangkat ke Paralimpiade Paris dari sini," sergah Zainudin. "TC di Karanganyar ini mencontoh TC Korea, sementara yang non-disabilitas yang dibangun di Cibubur mencontoh Jepang. Mudah-mudahan usai koordinasi dengan Menteri PUPR, pelaksanaan bisa dimulai tahun ini," katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kabar Gembira, Atlet NPC Indonesia Akan Punya Lokasi Pemusatan LatihanPembangunan lokasi pemusatan latihan untuk atlet NPC Indonesia akan dilaksanakan di atas lahan seluas 5 hektare.
Baca lebih lajut »
Kabar Gembira, Atlet NPC Indonesia Akan Punya Lokasi Pemusatan LatihanPembangunan lokasi pemusatan latihan untuk atlet NPC Indonesia akan dilaksanakan di atas lahan seluas 5 hektare.
Baca lebih lajut »
Razia Knalpot Brong di Karanganyar Mulai Sasar SekolahPolsek Jatupuro bersama Satlantas Polres Karanganyar menggelar razia knalpot brong di SMPN 3 Jatipuro.
Baca lebih lajut »
Pedagang di Karanganyar Masih Jual Minyak Goreng dengan Harga TinggiPedagang di pasar tradisional Karanganyar belum mau menurunkan harga minyak goreng lantaran stok lama mereka masih ada.
Baca lebih lajut »
Tega! Bukannya Bayar, Pengojek Solo-Karanganyar Bawa Kabur Motor SabarSepeda motor milik tukang ojek asal Karanganyar, Sabar Mualim, 49, digondol penumpang saat mengantarkan dari Solo-Karanganyar, Kamis (20/1/2022).
Baca lebih lajut »
Bapak BPD Ridwan Kamil Akan Bangun Gedung Promosi Desa se-IndonesiaRidwan Kamil menggagas desa digital dengan konsep tinggal di desa, rezeki kota, bisnis mendunia
Baca lebih lajut »