Kementerian Perindustrian mencatat terdapat 70 kawasan industri potensial di sepanjang jalur Pantai Utara Jawa
TEMPO.CO, Jakarta – yang dapat dikembangkan selama beberapa tahun ke depan. Direktur Perwilayahan Industri Kemenperin, Ignatius Warsito, mengatakan pemerintah masih berupaya melengkapi infrastruktur setiap wilayah agar lebih siap menarik investasi asing. “Koridor utara ini telah terhubung dengan Tol Trans Jawa. Namun, masih diperlukan peningkatan penyediaan infrastruktur seperti jaringan gas, air baku, atau pelabuhan,” katanya kepada Tempo, Selasa 18 Agustus 2020.
Kementerian pun sebelumnya mengusulkan setiap kawasan saling mendukung rantai pasok, melalui konsep pengintegrasian yang saling menguntungkan.“Potensi persaingan bisa dihindari melalui penyelarasan dari level nasional melalui Rencana Induk Pengembangan Industri Nasional , sampai level provinsi maupun kabupaten dan kota,” tuturnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kepala BKKBN: 70 Persen Pelayanan KB Dilakukan oleh BidanMenurut Kepala BKKBN Hasto, 70 persen pelayanan KB dilakukan oleh bidan di seluruh Indonesia.
Baca lebih lajut »
Kakek 70 Tahun Terdampar di Jalanan, Berjalan Ratusan Kilometer & Tidur di Masjid untuk Temui Anak - Tribunnews.comRindu bertemu sang anak dan ingin meminta biaya berobat untuk kaki bengkaknya, Enjang bin Adah (70), rela tidur di masjid Pasar Induk.
Baca lebih lajut »
Daftar 5 Negara di Asia yang Terjerat Resesi Gara-gara CoronaThailand menambah panjang daftar negara di kawasan Asia yang terperosok ke lubang resesi ekonomi sepanjang paruh pertama tahun ini.
Baca lebih lajut »
Subsidi Listrik Diperpanjang hingga Desember 2020, Simak RinciannyaAkan ada penambahan subsidi listrik bagi pelanggan rumah tangga, UMKM, Sosial, Industri, dan Bisnis hingga Desember 2020.
Baca lebih lajut »