Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyetujui usulan Pemerintah Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan memutus mata rantai penularan virus corona jenis baru (COVID-19) melalui PSBB. PSBB
jpnn.com, GOWA - Kementerian Kesehatan menyetujui usulan Pemerintah Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan memutus mata rantai penularan virus corona jenis baru melalui penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar . Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan di Gowa, Rabu, mengatakan penerapan PSBB memang sudah harus dilakukan dengan melihat perkembangan penyebaran setiap waktu di daerah itu.
Ia mengaku telah mempersiapkan segala sesuatu terkait dengan pelaksanaan PSBB di wilayah itu jika usulannya mendapat persetujuan Kemenkes, salah satunya menyiapkan posko di seluruh perbatasan Kabupaten Gowa. Hal itu, katanya, mengingat wilayah tersebut berbatasan langsung dengan delapan kabupaten dan kota di Sulawesi Selatan.Baca Juga: "Usulan kami disetujui Kemenkes dan secepatnya kita akan ambil langkah-langkah untuk menerapkan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menkes Terawan Setujui PSBB Kabupaten GowaPersetujuan usulan PSBB di Kabupaten Gowa dilakukan setelah ada kajian dari tim teknis Kemenkes.
Baca lebih lajut »
PSBB Disetujui Kemenkes, Bupati Gowa: Sisa Masuk Tahap Uji Coba dan PenerapanKementerian Kesehatan (Kemenkes) telah menyetujui pembatasan sosial berskala besar (PSBB) untuk Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan (Sulsel).
Baca lebih lajut »
Gowa Segera Terapkan PSBB Usai Dapat Persetujuan TerawanBupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan Yasin Limpo menyatakan segera melakukan uji coba untuk kemudian dilanjutkan dengan penerapan PSBB di wilayahnya.
Baca lebih lajut »
RK: PSBB Tanpa Tes Masif Sama Saja Biarkan Virus BerkeliaranRidwan Kamil akan meningkatkan tes masif selama penerapan PSBB di 10 kabupaten/kota di Jawa Barat dalam menekan penyebaran virus corona.
Baca lebih lajut »
Aksi Bagi-bagi Makanan Gratis di Jakarta saat Pandemi COVID-19Ratusan warga mendapatkan Makanan Gratis saat penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) di Jakarta.
Baca lebih lajut »