'Itu kewenangan parpol. Artinya, itu kan yang bersangkutan dicalonkan sebelum beliau maju ke DPR. Logikanya, harusnya parpol mengantisipasi seperti itu,' ujar Pelaksana Tugas Direktur Jenderal Otonomi Daerah Kemendagri, Akmal Manik.
KEMENTERIAN Dalam Negeri menyayangkan sikap Partai Keadilan Sejahtera yang tetap mengajukan mantan Wakil Wali Kota Bekasi, Achmad Syaiku, menjadi salah satu dari tiga bakal calon Wakil Gubernur DKI Jakarta. Sebab, Achmad Syaiku diketahui juga mencalonkan diri sebagai calon legislatif DPR RI dalam Pemilu tahun ini.
Menurutnya, sikap lalai partai tetap mengajukan Achmad Syaiku yang diketahui lolos ke DPR RI itu nantinya berpotensi merugikan masyarakat DKI. Jika nantinya dalam proses pemilihan wagub DKI, Achmad Syaiku mengundurkan diri, proses pemilihan akan berjalan dari ulang kembali karena partai pengusung harus mencari cawagub baru untuk menjadi kompetitor Agung Yulianto.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Azis Samual Sebut Pernyataan Presiden Sudah Cukup Menohok dan Kode Keras Bagi AirlanggaKetua Umum Partai Golongan Karya (Golkar) Airlangga Hartarto dinilai sudah tak mendapatkan dukungan dari Presiden Joko Widodo. Karena itu, para kader partai meminta Munas Partai Golkar agar bisa dipercepat. Golkar
Baca lebih lajut »
Sudah Tes Medis, Theo Selangkah Lagi Gabung MilanTheo Hernandez selangkah lagi merampungkan kepindahannya ke AC Milan. Ia telah menjalani tes media di tim berjuluk Rossoneri tersebut.
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani Pastikan 99,9% Gaji ke 13 sudah Cair
Baca lebih lajut »
TKN: Pertemuan Jokowi dan Prabowo sudah ada dalam agendaArsul Sani menyebutkan bahwa pertemuan antara Presiden Republik Indonesia Terpilih, Jokowi dengan lawannya dalam kontestasi Pilpres 2019, Prabowo ...
Baca lebih lajut »
Penerimaan Pajak Bapenda Sulsel Sudah Capai 44%, PKB Naik 13%Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Sulsel mencatat penerimaan pajak sudah mencapai 44% hingga pada triwulan pertama. Atau berkisar Rp1,629 triliun.
Baca lebih lajut »
Pilpres 2019 Sudah Selesai, Menteri Syafruddin Minta ASN Kembali Fokus BekerjaMenPAN RB Syafruddin mengatakan, Pilpres 2019 sudah selesai dengan ditetapkannya Jokowi - Ma'ruf sebagai presiden dan wapres terpilih oleh KPU. MenpanRBSyafruddin
Baca lebih lajut »