Kemenag Terbitkan SE Natal 2022, Kapasitas Gereja Boleh 100%

Indonesia Berita Berita

Kemenag Terbitkan SE Natal 2022, Kapasitas Gereja Boleh 100%
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 59%

Pelaksanaan ibadah Natal secara luring bisa dihadiri jemaat, maksimal 100% dari kapasitas ruangan gereja.

Jakarta, Beritasatu.com - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menerbitkan surat edaran terkait Perayaan Natal Tahun 2022 pada masa pandemi Corona Virus Disease 2019.

Edaran ini antara lain mengatur bahwa pelaksanaan ibadah Natal secara luring bisa dihadiri jemaat, maksimal 100% dari kapasitas ruangan gereja. “Jumlah jemaat yang mengikuti kegiatan ibadah dalam perayaan Natal Tahun 2022 secara luring maksimal 100% dari kapasitas ruangan. Pelaksanaannya tetap harus menerapkan protokol kesehatan secara ketat,” ujar Juru Bicara Kementerian Agama Anna Hasbie dalam jumpa pers Kantor Kemenag di Jakarta, Selasa .

Penambahan kapasitas ruangan ibadah/jumlah jemaat dengan menggunakan perlengkapan tambahan/tidak permanen berupa tenda atau bentuk lain disesuaikan dengan batas maksimal area yang ditempati dan berada di dalam kompleks gereja. “Penambahan kapasitas ruangan ibadah/jumlah jemaah di luar kompleks gereja dapat dilakukan setelah mendapat izin dari Kepolisian wilayah setempat dan berkoordinasi dengan Satuan Tugas Penanganan Covid-19 setempat,” tegas Anna. Sementara itu, Pelaksana Tugas Dirjen Bimbingan Masyarakat Katolik, Adiyarto ...

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gereja Dibuka 100 Persen, DKI Koordinasikan Keamanan NatalPotensi ketidakamanan, termasuk terorisme, diantisipasi seiring dengan kembali normalnya kegiatan ibadah di gereja pada Natal 2022. Metropolitan AdadiKompas
Baca lebih lajut »

Pernak Pernik Natal Hingga Pengamanan Disiapkan Sambut NatalPernak Pernik Natal Hingga Pengamanan Disiapkan Sambut NatalDi gereja Katedral Makassar pernak pernik natal mulai di pasang sejak awal bulan Desember kemarin
Baca lebih lajut »

Hal yang Harus Disiapkan sebelum Natal, H-3 Belanja Bahan SegarHal yang Harus Disiapkan sebelum Natal, H-3 Belanja Bahan SegarSelain menyiapkan dekorasi hiasan dan pohon Natal, berikut sejumlah hal yang harus disiapkan sebelum Natal.
Baca lebih lajut »

Warna-warni Pohon Natal Hiasi Jalanan di MaumereWarna-warni Pohon Natal Hiasi Jalanan di MaumereUntuk menyambut Natal, warga menghiasi sudut-sudut Kota Maumere dengan warna-warni pohon Natal.
Baca lebih lajut »

Rekomendasi Lagu Natal, dari Warm on a Christmas Night hingga Last ChristmasRekomendasi Lagu Natal, dari Warm on a Christmas Night hingga Last ChristmasSelain pohon Natal dan hiasan Natal, lagu Natal bisa semakin memperkuat kehangatan suasana di hari penuh kasih. Berikut rekomendasi lagu natal.
Baca lebih lajut »

Foto : Semarak Menjelang Natal di Dubai | merdeka.comSemarak Menjelang Natal di Dubai. Berbagai pernak-pernik dan ornamen menjelang Natal mulai menghiasi Kota Dubai. Kemunculan pohon Natal dan Sinterklas yang membagikan hadiah kepada pengunjung mulai terlihat.,Hari Natal,Libur Natal dan Tahun Baru,Pohon Natal Unik,Viral Hari Ini,Dubai,Uni Emirat Arab
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 11:13:57