Dimungkinkan awal bulan Dzulhijjah jatuh pada Selasa, 20 Juni 2023.
Dalam paparannya, Izzudin mengungkapkan secara astronomis, posisi hilal di Indonesia pada saat Maghrib masih berada di bawah kriteria baru MABIMS yang ditetapkan pada 2021 sehingga kemungkinan tidak dapat teramati."Di seluruh wilayah Indonesia, posisi hilal pada 29 Zulqaidah 1444 H sudah berada di atas ufuk. Namun demikian, masih berada di bawah kriteria imkanur rukyat MABIMS," ujar Izzudin.
Kriteria baru MABIMS menetapkan secara astronomis, hilal dapat teramati jika bulan memiliki ketinggian minimal tiga derajat dan elongasinya minimal 6,4 derajat. Sementara, menurut Izzudin, pada saat Magrib 18 Juni 2023, posisi bulan di Indonesia tingginya nol derajat 20 sampai dua derajat 36 menit, dengan sudut elongasi antara empat derajat 40 menit sampai dengan empat derajat 94 menit.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Keutamaan Puasa Dzulhijjah, Salah Satu Amalan Sunnah Jelang Idul Adha yang Dicintai Allah SWTPuasa Dzulhijjah masuk dalam amalan sunnah yang umumnya dilaksanakan dari rentang tanggal 1 hingga 9 Dzulhijjah.
Baca lebih lajut »
Arab Saudi dan Indonesia akan Putuskan Idul Adha Sesudah Rukyat Awal Dzulhijjah 18 Juni |Republika OnlineRukyat hilal awal Dzulhijjah 1444 H akan digelar Ahad 18 Juni 2023
Baca lebih lajut »
Hari Ini Kemenag DIY Akan Gelar Rukyatul Hilal Awal Dzulhijjah 1444 HKementerian Agama Daerah Istimewa Yogyakarta melalui Bidang Urusan Agama Islam akan menggelar Rukyatul Hilal awal Dzulhijjah 1444 H.
Baca lebih lajut »
Kemenag DIY Gelar Pemantauan Hilal Awal Dzulhijjah 1444 H Hari iniKegiatan memantau awal bulan ini akan dihelat di Pos Observasi Bulan (POB) Syekh Bela Belu, Parangtritis, Bantul DIY.
Baca lebih lajut »
BMKG Pantau Hilal Awal Dzulhijjah 1444 H dari BalikpapanMeski kemungkinannya kecil, BMKG Balikpapan tetap optimistis dalam mengamati hilal Iduladha 2023.
Baca lebih lajut »