Ini pertama kali Budi mengikuti rapat bersama presiden setelah sembuh dari Covid-19.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi kembali mengikuti rapat intern kabinet bersama Presiden Joko Widodo , Senin . Rapat jarak jauh ini diikuti Budi dari kediamannya. Baca Juga Keikutsertaan Budi dalam rapat bersama presiden ini merupakan yang pertama ia lakukan setelah dinyatakan sembuh dari Covid-19 dan diizinkan pulang ke rumah untuk melakukan isolasi mandiri. "Beliau sudah sehat dan sekarang ikut rapat intern kabinet.
Juliari pun berharap Budi Karya bisa sepenuhnya sehat dan kembali beraktivitas seperti biasa serta kembali memimpin Kementerian Perhubungan. Seperti diketahui, jabatan Menhub saat ini diwakilkan oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan. Menteri Sosial Juliari P. Batubara - Budi Karya telah menjalani perawatan Covid-19 sejak pertengahan Maret lalu.
Sebelumnya dalam rapat kerja dengan Komisi V DPR, Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan sempat menyampaikan bahwa kondisi Menhub Budi semakin membaik. Luhut pun mengaku telah menganjurkan Menhub Budi untuk terus berkomunikasi juga dengan para pejabat eselon satu. Dengan begitu, ujarnya, Menhub dapat kembali aktif memimpin Kemenhub.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pulih dari Pandemi Corona, Vietnam Bakal Gulirkan Kembali Liga VietnamSeiring dengan pelonggaran masa pembatasan pandemi Corona di Vietnam, Liga Vietnam dijadwalkan kembali bergulir 15 Mei mendatang.
Baca lebih lajut »
Sempat Koma Karena Covid-19, Pemain Montpellier Berangsur PulihSetelah berpindah rumah sakit, kondisi Sambia berangsur pulih. Pemain berusia 23 tahun itu tak lagi menggunakan ventilator yang membantunya untuk bernapas.
Baca lebih lajut »
Mitigasi Bencana Bali Bagus, Pariwisata Bisa Pulih Lebih CepatBali terkena dampak wabah virus Corona yang cukup parah. Tapi mitigasi bencana di Bali dinilai bagus, sehingga pariwisata diprediksi akan pulih lebih cepat. Bali Pariwisata via detikTravel
Baca lebih lajut »
Pabrik Mobil VW Mulai Beroperasi Kembali |Republika OnlinePabrik VW mulai berproduksi lagi di beberapa negara seiring pelonggaran pembatasan.
Baca lebih lajut »
Afrika Selatan Mulai Kembali Aktivitas Ekonomi |Republika OnlineAfrika Selatan telah melakukan kebijakan pembatasan sosial selama satu bulan.
Baca lebih lajut »