Kemarin, Total Penumpang Bandara Soekarno-Hatta Capai 135 Ribu Orang TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - 'Sejak tanggal 6 Mei lalu, memang sudah ada peningkatan penumpang dan juga jumlah pesawat baik di Bandara Soekarno-Hatta maupun 19 bandara lainnya yang di bawah Angkasa Pura II,' ujar Direktur Utama PT Angkasa Pura II Muhammad Awaludin saat ditemui di Bandara Soekarno-Hatta Tangerang di Tangerang, Sabtu.
'Kami terus monitor dan melakukan siaga penuh di posko terpadu mudik Lebaran. Mudah-mudahan berjalan lancar dan terkendali hingga puncak arus balik selesai,' ucap dia.Sebelumnya Senior Manager Branch Communication and Legal Bandara Soekarno-Hatta Tangerang M. Holik Muardi mengatakan pihaknya memastikan kenyamanan penumpang untuk penanganan bagasi, kelancaran transportasi, dan ketersediaan troli.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hari ini, Angkasa Pura II Proyeksi Ada 136.000 Penumpang di Bandara Soekarno-Hatta | merdeka.comPT Angkasa Pura II Bandara Soekarno - Hatta (Soetta), memastikan kesiapannya dalam melayani lonjakan penumpang dan pergerakan pesawat pada puncak arus balik Lebaran yang terjadi sejak hari ini, Sabtu hingga Senin (7-9/5).
Baca lebih lajut »
Penumpang arus balik di Bandara Soetta mulai meningkatPergerakan penumpang arus balik Idul Fitri 1443 Hijriah atau Lebaran 2022 di Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) mulai meningkat pada Kamis ...
Baca lebih lajut »
Arus Mudik, Penumpang Bandara Soetta hingga H-1 Sebanyak 1.171.365 OrangPenumpang Bandara Soekarno - Hatta Tangerang, Banten sejak 22 April 2022 atau H-10 hingga 1 Mei 2022 atau H-1.
Baca lebih lajut »
Langkah Bandara Soetta Antisipasi Ledakan Penumpang Arus Balik LebaranIa memperkirakan akan ada 200 ribu pergerakan penumpang dan 1.600 pergerakan pesawat dengan dominasi Bandara Soetta.
Baca lebih lajut »
AP II Perkirakan Puncak Arus Balik di Bandara Soetta pada MingguPT Angkasa Pura II sebagai pengelola Bandara Soekarno-Hatta Tangerang, memperkirakan puncak arus balik Lebaran 2022 terjadi pada Minggu (8/5/2022).
Baca lebih lajut »
Operasional Sub Terminal 1A Bandara Soekarno-Hatta Dievaluasi Setelah Arus BalikOperasional Sub Terminal 1A Bandara Soekarno-Hatta, Kota Tangerang, akan dievaluasi setelah puncak arus balik Lebaran 2022.
Baca lebih lajut »