Keluarga Desak Kuburan PDP Covid-19 Dipindah ke Kampung Halaman

Indonesia Berita Berita

Keluarga Desak Kuburan PDP Covid-19 Dipindah ke Kampung Halaman
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 92%

Keluarga almarhum mendesak Pemkab Manggarai Barat (Mabar) menggali dan memindahkan kuburan PDP Covid-19 ke kampung halamannya di Kampung Rejing, Desa Compang Kules, Kecamatan Kuwus Barat.

MENGGUNAKAN satu unit mobil truk, puluhan orang keluarga almahrum Sofianus Sudirman, 44, PDP Covid-19 yang meninggal pada 25 Maret di RSUD Komodo, mendesak Pemkab Manggarai Barat memindahkan kuburannya ke kampung halamannya di Kampung Rejing, Desa Compang Kules, Kecamatan Kuwus Barat.

Pantauan mediaindonesia.com, Kamis sambil duduk berjarak di lantai kantor bupati Manggari Barat, keluarga almahrum didampingi penasehat hukum, Marsel Ahang dan Safrudin A. Mansur, SH. Mereka mendesak pemindahan jasad almahrum. Penasehat hukum keluarga, Marsel Ahang, SH, mengatakan, kedatangannya bersama anggota keluarga korban untuk meminta penggalian sekaligus pemindahan kubur almarhum Sofianus Sudirman ke kampung halamannya.

Sementara itu Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Manggarai Barat Paul Mami, di konfirmasi mengatakan tuntutan pihak keluarga belum bisa dipenuhi karena tidak sesuai dengan aturan kesehatan dan aturan protokoler covid-19.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Update Covid-19: Pasien Positif Covid-19 27.549, Sembuh 7.935Update Covid-19: Pasien Positif Covid-19 27.549, Sembuh 7.935Adapun jumlah kasus positif secara keseluruhan bertambah 609 orang. Penambahan kasus ini berdasarkan pemeriksaan dengan metode polymerase chain reaction (PCR) dan tes cepat molekuler (TCM).
Baca lebih lajut »

19 dari 131 Santri Temboro yang Pulang ke Blora Positif COVID-1919 dari 131 Santri Temboro yang Pulang ke Blora Positif COVID-19Sebanyak 131 santri Temboro, Magetan, Jawa Timur, pulang ke kampung halaman di Blora Tengah. 19 orang di antaranya dinyatakan...
Baca lebih lajut »

Kabar Baik, 92 Pasien Covid-19 di Riau Sembuh dan 19 Masih DirawatKabar Baik, 92 Pasien Covid-19 di Riau Sembuh dan 19 Masih DirawatJuru Bicara Gugus Penanganan Covid-19 Riau dr Indra Yovi mengatakan, pasien yang dinyatakan sembuh saat ini sebanyak 92 orang.
Baca lebih lajut »

Kondisi Covid-19 di Italia Mulai Terkontrol, Bek Persija Pulang KampungKondisi Covid-19 di Italia Mulai Terkontrol, Bek Persija Pulang Kampung'Kondisi di Italia sangat lebih baik dibanding sebelumnya dan situasi perlahan mulai terkontrol,” ujar Marco Motta.
Baca lebih lajut »

[HOAKS] 30 Pembantu Baru Datang dari Kampung di Penjaringan Positif Covid-19[HOAKS] 30 Pembantu Baru Datang dari Kampung di Penjaringan Positif Covid-19Kepala Suku Dinas Kesehatan (Sudinkes) Jakarta Utara Yudi Dimyati membantah informasi tersebut.
Baca lebih lajut »

Polisi Pantau Dana Bansos Covid-19 Lewat Posko Kampung Kulo SiagaPolisi Pantau Dana Bansos Covid-19 Lewat Posko Kampung Kulo SiagaPolisi membuka Posko Kampung Kulo Siaga di masing-masing wilayah untuk memantau dana bansos covid-19. KampungKuloSiaga
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 23:33:27