Kejutan! Marketa Vondrousova Juara Wimbledon 2023

Indonesia Berita Berita

Kejutan! Marketa Vondrousova Juara Wimbledon 2023
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detiksport
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 59%

Kejutan dibuat petenis non unggulan Marketa Vondrousova. Vondrousova menjuarai Wimbledon 2023 usai mengalahkan unggulan keenam Ons Jabeur.

Pada laga final yang dihelat di All England Lawn Tennis and Croquet Club, Sabtu malam WIB, Vondrousova yang berperingkat 42 asal Republik Ceko menang dua set langsung 6-4 dan 6-4 dalam waktu 1 jam 20 menit.

Pada set pertama, Jabeur sepertinya akan mudah menguasai laga saat unggul 2-0. Meski Vondrousova menyamakan skor jadi 2-2, Jabeur menjauhkan keunggulan jadi 4-2.Tapi, keunggulan itu tidak mampu dipertahankan ketika Vondrousova merebut dua gim beruntun dengan dua kali mencatatkan 40-0 untuk membuat skor sama 4-4.Wimbledon 2023: Jabeur Hadapi Vondrousova di Final

Masuk di set kedua, Jabeur lagi-lagi menguasai sejak awal dan memimpin 3-1. Tapi, Vondrousova mampu bangkit untuk menyamakan skor 3-3 dan 4-4. Vondrousova mendapatkan momentum untuk merebut dua gim terakhir dan pukulan backhand memastikan gelar juara Wimbledon 2023 menjadi miliknya. Bagi Vondrousova, ini adalag gelar Grand Slam pertama dalam kariernya. Dia juga jadi petenis non-unggulan sekaligus berperingkat terendah pertama yang menjuarai Wimbledon.Dia jadi petenis wanita ketiga asal Ceko yang meraih Grand Slam setelah Martina Navratilova dan Petra Kvitova. Sementara Jabeur untuk kedua kalinya secara beruntun kalah di final Wimbledon setelah tahun lalu ditaklukkan Elena Rybakina.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detiksport /  🏆 24. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ons Jabeur dan Marketa Vondrousova Belajar Dari KekalahanOns Jabeur dan Marketa Vondrousova Belajar Dari KekalahanOns Jabeur dan Marketa Vondrousova, yang akan berhadapan pada final tunggal putri Wimbledon, memiliki pengalaman kalah di final Grand Slam lain. Pelajaran dari kekalahan itu akan menjadi bekal untuk hasil lebih baik. Olahraga AdadiKompas
Baca lebih lajut »

Wimbledon 2023: Jabeur Hadapi Vondrousova di FinalWimbledon 2023: Jabeur Hadapi Vondrousova di FinalWimbledon 2023 akan menghadirkan juara baru di tunggal putri. Ons Jabeur kembali melangkah ke final, dan kali ini akan menghadapi Marketa Vondrousova.
Baca lebih lajut »

Dapat Motor dari Gebyar Promo 2023 MNC Finance, Warga Aceh: Kejutan yang IstimewaDapat Motor dari Gebyar Promo 2023 MNC Finance, Warga Aceh: Kejutan yang IstimewaMNC Finance memberikan hadiah motor kepada nasabahnya dalam Program Gebyar Promo 2023. Kali ini giliran warga Desa Paloh, Kecamatan Peusangan, Kabupaten Bireuen, Aceh, Mulhadi yang mendapatkan rezeki nomplok. Sindonews news .
Baca lebih lajut »

Jelang Lawan Persik Kediri, Arema FC Siapkan Kejutan - Bola.netJelang Lawan Persik Kediri, Arema FC Siapkan Kejutan - Bola.netPelatih Arema FC, Joko Susilo menyiapkan kejutan bagi Persik Kediri, yang akan menjadi lawan anak asuhnya pada lanjutan BRI Liga 1 2023/2024.
Baca lebih lajut »

Aksi Kejutan Pasukan Bang Alex Kostrad TNI saat Lihat Mama Duduk Lesu di Tepi Jalanan PapuaAksi Kejutan Pasukan Bang Alex Kostrad TNI saat Lihat Mama Duduk Lesu di Tepi Jalanan PapuaPak Patter menghampiri mam itu, lalu....
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 02:53:27