Kejati Jatim tangkap buronan kasus korupsi Bank Mandiri

Indonesia Berita Berita

Kejati Jatim tangkap buronan kasus korupsi Bank Mandiri
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 78%

Koko Sandoza, buronan terpidana kasus korupsi Bank Mandiri Cabang Prapatan DKI Jakarta, ditangkap tanpa perlawanan oleh Kejati Jatim di Surabaya.

Ketika itu Koko Sandoza diduga telah memperkaya diri sendiri dengan cara melawan hukum bertindak korup pada PT Bank Mandiri Cabang Prapatan sehingga menyebabkan kerugian negara Rp120 miliar.

Dugaan ini kemudian terbukti, sehingga Koko Sandoza diputus bersalah oleh Mahkamah Agung berdasar putusan Nomor : 1568/PID/2005 tanggal 30 Januari 2006. Terpidana dinilai melanggar pasal 2 ayat undang-undang nomor 31 tahun 1999 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi sebagaimana diubah dengan undang-undang nomor 20 tahun 2001 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi junto pasal 55 ayat ke-1 KUHP.

Majelis hakim lalu menjatuhkan hukuman pidana penjara empat tahun dan denda Rp 200 juta. Atau bisa diganti dengan pidana kurungan selama enam bulan. Semenjak putusan ini, Koko Sandoza tak pernah memenuhi panggilan jaksa eksekutor Kejati DKI Jakarta, hingga masuk daftar pencarian orang alias DPO.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Buronan Kasus Korupsi Bank Mandiri Ditangkap di Surabaya | Kabar24 - Bisnis.comBuronan Kasus Korupsi Bank Mandiri Ditangkap di Surabaya | Kabar24 - Bisnis.comKejagung dan Kejaksaan Tinggi Jawa Timur menangkap buronan korupsi atas nama terpidana Koko Sandoza Fritz Gerald yang melarikan diri 16 tahun lalu.
Baca lebih lajut »

Buron Korupsi Bank Mandiri Ditangkap KejagungBuron Korupsi Bank Mandiri Ditangkap KejagungTIM Tangkap Buronan (Tabur) Kejaksaan Agung bersama Kejaksaan Tinggi Jawa Timur menangkap buronan kasus korupsi Bank Mandiri cabang Prapatan yang merugikan keuangan negara sebesar Rp120 miliar. Sumber:
Baca lebih lajut »

Allo Bank (BBHI) Segera Ungkap Nama Bank Digital Terbesar di Balik Aplikasinya | Finansial - Bisnis.comAllo Bank (BBHI) Segera Ungkap Nama Bank Digital Terbesar di Balik Aplikasinya | Finansial - Bisnis.comAllo Bank (BBHI) akan mengungkap nama bank digital terbesar dunia yang ikut berperan dalam pengembangan aplikasi perseroan.
Baca lebih lajut »

Rugikan Negara Rp.1,5 Miliar, Eks Pelaksana UIPPD Balai Karangan UPTPPD Diamankan Kejati KalbarRugikan Negara Rp.1,5 Miliar, Eks Pelaksana UIPPD Balai Karangan UPTPPD Diamankan Kejati KalbarTim Penyidik Kejati Kalbar menangkap 'GL' dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi penyalahgunaan penerimaan pajak UIPPD Balai Karangan Bapeda Kalbar Tahun 2017- 2020.
Baca lebih lajut »

Kejati NTB Kembali Periksa Tersangka Korupsi Proyek ICU RSUD KLUKejati NTB Kembali Periksa Tersangka Korupsi Proyek ICU RSUD KLUDidampingi penasihat hukumnya, mereka diperiksa selama tiga jam. Mulai pukul 09.00 hingga pukul 12.00 Wita.
Baca lebih lajut »

Allo Bank (BBHI), Bank Neo (BBYB) to Take on Bank Jago (ARTO) in Digital Banks Race | Finansial - Bisnis.comAllo Bank (BBHI), Bank Neo (BBYB) to Take on Bank Jago (ARTO) in Digital Banks Race | Finansial - Bisnis.comIt is only a matter of time for BBHI and BBYP to pump up their capital to reach OJK\'s minimum provision for second tier commercial bank.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 01:32:23