Kejagung periksa tujuh saksi kasus korupsi Jiwasraya

Indonesia Berita Berita

Kejagung periksa tujuh saksi kasus korupsi Jiwasraya
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 78%

'Lima orang dari tujuh saksi yang diperiksa itu berasal dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK),' kata Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung Hari Setiyono.

Jakarta - Tim jaksa penyidik pada Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Agung memeriksa tujuh saksi dalam penyidikan perkara tindak pidana korupsi dalam pengelolaan keuangan dan dana investasi pada PT. Asuransi Jiwasraya , Selasa.

Kemudian Deputi Direktur pada Departeman Pengawasan Transaksi Efek OJK 2015-2016 Muhammad Arif Budiman, Direktur PT. Milenium Capital Management Fahyudi Daniatmaja, dan Direktur Utama PT. Treasure Fund Investama Dwinanto Amboro. "Pemeriksaan dilaksanakan dengan memperhatikan jarak aman antara saksi dengan penyidik, mengenakan masker dan selalu mencuci tangan menggunakan 'hand sanitizer' sebelum dan sesudah pemeriksaan," katanya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jaksa Agung Tunjuk Bambang Sugeng sebagai Plt Wakil Jaksa AgungJaksa Agung Tunjuk Bambang Sugeng sebagai Plt Wakil Jaksa AgungBambang Sugeng mengisi posisi Arminsyah yang meninggal dunia karena kecelakaan.
Baca lebih lajut »

Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan Ditunjuk Jadi Plt Wakil Jaksa AgungJaksa Agung Muda Bidang Pembinaan Ditunjuk Jadi Plt Wakil Jaksa AgungBambang Sugeng Rukmono menjadi pelaksana tugas wakil jaksa agung, menggantikan Arminsyah yang meninggal karena kecelakaan.
Baca lebih lajut »

Masjid Agung Meulaboh Tiadakan Buka Puasa GratisMasjid Agung Meulaboh Tiadakan Buka Puasa GratisDemi cegah penularan Covid-19, Masjid Agung Meulaboh tiadakan buka puasa gratis
Baca lebih lajut »

Program Belajar dari Rumah di TVRI Senin 27 April 2020: Mengenal Masjid Agung Banten - Tribunnewswiki.comProgram Belajar dari Rumah di TVRI Senin 27 April 2020: Mengenal Masjid Agung Banten - Tribunnewswiki.comSimak tayangan program belajar dari rumah di TVRI yang akan membahas mengenai sejarah Masjid Agung Banten pada Senin 27 April 2020
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-07 03:55:25