Kebakaran Gudang Tenda dan Properti di Depok, Diduga Hubungan Arus Pendek Listrik

Indonesia Berita Berita

Kebakaran Gudang Tenda dan Properti di Depok, Diduga Hubungan Arus Pendek Listrik
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 83%

Kepala Dinas Damkar Kota Depok mengatakan, hingga kini belum diketahui secara pasti penyebab terjadinya kebakaran gudang dan properti tersebut.

Liputan6.com, Jakarta Petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Depok masih berupaya memadamkan api di tempat penyimpanan tenda dan properti yang terbakar di wilayah Kelurahan Cinangka, Kecamatan Sawangan, Kota Depok, Jawa Barat."Masih dipadamkan. Namun, kami terkendala sumber air yang agak jauh," ujar Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Depok, Raden Gandara Budiana, Senin .

Gandara menjelaskan, selama lima jam proses pemadaman, api sudah dapat dikendalikan. Selain mengarahkan 10 kendaraan milik dinas, pihaknya mendapatkan bantuan dari Pemkab Bogor, Tangerang Selatan, dan Pelita Air Service.Gandara juga mengungkapkan, api membakar peralatan event organizer yang menyewakan tenda, kursi, dan alat pernikahan. Bahkan sejumlah peralatan yang mudah terbakar seperti terpal, alat-alat yang terbuat dari kayu, dan bunga juga tak luput dari amuk api.

"Dugaan awal kami kemungkinan dari korsleting listrik, tapi penyebab pastinya kami belum tahu," ucapnya. 3 dari 3 halamanSaksikan video pilihan di bawah ini:Peristiwa kebalaran terjadi di kawasan padat di Jakut. 6 Buah Rumah Petak hangus terbakar. Diduga penyebab kebakaran adalah korsleting Listrik.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gudang Stupa di Cinangka Depok Terbakar, Damkar MeluncurGudang Stupa di Cinangka Depok Terbakar, Damkar MeluncurGudang stupa terbakar di Cinangka, Bojongsari, Depok, Jawa Barat. Dua mobil pemadam kebakaran (damkar) dikerahkan ke lokasi.
Baca lebih lajut »

Ribuan Pedagang Pasar Tradisional di Kota Depok Belum Terima BSTRibuan Pedagang Pasar Tradisional di Kota Depok Belum Terima BST' Kami belum menerima BST, nominalnya berapa kami juga tidak tahu, ' kata Arsih salah seorang pedagang sayuran dihubungi di Pasar Cisalak, Senin (2/8).
Baca lebih lajut »

Depok Siapkan SMPN 30 Jadi Sekolah Olahraga |Republika OnlineDepok Siapkan SMPN 30 Jadi Sekolah Olahraga |Republika OnlineDi Jawa Barat, SMPN 30 Depok jadi sekolah pertama yang mengusung tematik olahraga.
Baca lebih lajut »

Bule Asal Skotlandia Ini Senangnya Bukan Main Bisa Divaksin Covid-19 di DepokBule Asal Skotlandia Ini Senangnya Bukan Main Bisa Divaksin Covid-19 di DepokSeorang warga Skotlandia yang sudah menjadi warga negara Indonesia (WNI), ikut vaksinasi Covid-19 di Perumahan Griya Lembah, Sukmajaya, Depok, Sabtu (31/7/2021)....
Baca lebih lajut »

Depok Zona Merah Corona, Warga Dilarang Keluar Rumah di Malam HariDepok Zona Merah Corona, Warga Dilarang Keluar Rumah di Malam HariKasus harian Covid-19 di Kota Depok terus bertambah. Berdasarkan dari https://ccc-19.depok.go.id/, jumlah terkonfirmasi sebanyak 56.345 kasus. Kasus harian Covid-19...
Baca lebih lajut »

Jakarta Diguyur Hujan, Pintu Air Pesanggrahan hingga Depok Berstatus Waspada : Okezone MegapolitanJakarta Diguyur Hujan, Pintu Air Pesanggrahan hingga Depok Berstatus Waspada : Okezone MegapolitanJakarta Diguyur Hujan, Pintu Air Pesanggrahan hingga Depok Berstatus Waspada LengkapCepatBeritanya BeritaTerkini BeritaTerkini NewsUpdate .
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 13:01:32