Kebakaran Ahad Dini Hari Hanguskan Lapak Rongsok yang jadi Tempat Tinggal di Cakung TempoMetro
TEMPO.CO, Jakarta - Kebakaran lapak barang rongsok terjadi di Cakung, Jakarta Timur. Pada Minggu dini hari 14 Agustus 2022, si jago merah menghanguskan satu lapak seluas 80 meter persegi yang juga merupakan tempat tinggal satu keluarga.Kepala Suku Dinas Penanggulanan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Timur, Gatot Sulaeman mengungkapkan kebakaran terjadi pada pukul 01.38 WIB. Tim Pemadam Kebakaran yang mendapat laporan warga pun langsung datang ke lokasi.
Ia tinggal di lapak rongsokan dan warung tersebut bersama 4 anggota keluarganya.Gatot menyampaikan bahwa kebakaran tersebut diduga karena korsleting listrik. Warga yang melihat api telah membesar lalu menghubungi pemadam kebakaran di daerah Pulo Gadung.'Warga melihat api sudah membesar lalu menghubungi pos pemadam Kawasan Pulo Gadung,' kata Gatot.Gatot menambahkan tim pemadam kebakaran datang ke lokasi pada pukul 01.56 WIB.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kata PLN soal Unggahan Viral Tagihan Listrik Pelanggan Rp 80 JutaManajer Komunikasi dan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) PLN UID Jawa Timur Anas Febrian memberikan penjelasan perihal unggahan viral pelanggan yang dikenai denda Rp 80 juta. | PLN
Baca lebih lajut »
Suzy, IU, Psy Hingga Kim Go-eun Berlomba Salurkan Donasi untuk Penanganan Banjir Korea |Republika OnlineKorea Selatan dilanda banjir besar akibat hujan terberat dalam 80 tahun.
Baca lebih lajut »
Keluarga Bakrie Jamu Lima Pemenang PAB 2022 Makan MalamPenghargaan Achmad Bakrie (PAB) XVIII di tahun ini bertepatan dengan ulang tahun Bakrie Group yang ke-80 tahun.
Baca lebih lajut »
Kebakaran Lapak Pemulung di Tebet, Gara-gara Warga Bakar Sampah Ditinggal TidurKebakaran lapak pemulung di Jalan Casablanca tersebut mengakibatkan 40 jiwa kehilangan tempat tinggal.
Baca lebih lajut »
Bima Arya Persilakan Citayam Fashion Week Pindah ke Kota Bogor |Republika OnlineBima mengatakan banyak ruang publik di Kota Bogor yang bisa jadi tempat CFW
Baca lebih lajut »
Banjir Mereda, Pemerintah Seoul Hapus Izin Hunian ala Film ParasitePemerintah Seoul kini menghapus izin pembangunan hunian yang menyewakan ruang semi basement untuk tempat tinggal warga.
Baca lebih lajut »