KCIC menegaskan insiden kereta yang keluar dari jalur di Padalarang, Kabupaten Bandung Barat bukan bagian dari rangkain kereta cepat Jakarta-Bandung.
Jakarta, Beritasatu.com– Konsorsium BUMN Indonesia-Tiongkok selaku pelaksana proyek kereta cepat, PT Kereta Cepat Indonesia-China menegaskan insiden kereta yang keluar dari jalur di Padalarang, Kabupaten Bandung Barat bukan bagian dari rangkain kereta cepat Jakarta-Bandung
Sebagai tindak lanjut dari peristiwa itu, PT KCIC terus berkoordinasi dengan pihak terkait untuk menangani kecelakaan tersebut. Selain itu, kata Rahadian, PT KCIC juga mendukung penuh proses investigasi yang dilakukan pihak berwenang.DPR Minta KCIC Harus Tanggung Jawab soal Kecelakaan Proyek Kereta Cepat Dia menyatakan, kejadian itu tidak akan menghambat proses pembangunan di area kerja KCJB saat ini.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PT KCIC Buka Suara Soal Kereta Konstruksi Proyek Kereta Cepat Terguling di Padalarang - Pikiran-Rakyat.comPT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) buka suara terkait kecelakaan yang dialami kereta konstruksi di Kecamatan Padalarang.
Baca lebih lajut »
KCIC Beberkan Kronologi Kecelakaan Kereta Teknis KCJB di PadalarangPT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) buka suara soal kecelakaan Kereta Kerja berupa Lokomotif Kerja dan Mesin Pemasangan Rel (ballasted) di Padalarang. Begini kronologinya.
Baca lebih lajut »
Komisi V Bakal Panggil KCIC Soal Laka Kereta di PadalarangPaska kecelakaan kerja, Komisi V DPR RI bakal memanggil pihak PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) atas kecelakaan kereta teknis
Baca lebih lajut »
DPR: Insiden Kecelakaan Kereta Cepat Jakarta Bandung, KCIC Harus Bertanggung Jawab - Pikiran-Rakyat.comDPR buka suara soal insiden kecelakaan kerja melibatkan Kereta Cepat Jakarta Bandung, simak selengkapnya.
Baca lebih lajut »
Lokomotif Teknis Kereta Cepat Jakarta-Bandung Anjlok, Pemiliknya Kontraktor ChinaKereta Teknis pengerjaan Kereta Cepat Jakarta Bandung mengalami insiden anjlok, KCIC buka suara.
Baca lebih lajut »
Kereta Teknis Proyek KCJB Anjlok, KCIC Lakukan Investigasi |Republika OnlineKCIC akan bekerja sama dengan pihak berwenang untuk menginvestigasi insiden ini.
Baca lebih lajut »