Kata Pakar Soal Bisa atau tidak IDI Pecat Terawan |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Kata Pakar Soal Bisa atau tidak IDI Pecat Terawan |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 63%

Komisi IX DPR meminta masalah IDI dan Terawan diselesaikan secara kekeluargaan.

Guru Besar Hukum Universitas Padjajaran, Romli Atmasasmita, menilai Majelis Kehormatan Disiplin Kedokteran Indonesia tak punya kewenangan dalam menentukan hukuman terhadap seorang dokter. Ia mengatakan MKDKI hanya berwenang memberikan sanksi disiplin berupa pemberian peringatan tertulis, dan pemberian rekomendasi pencabutan Surat Tanda Registrasi dan Surat Izin Praktik .

"Kita hargai bagus ini saya lihat, saya baca bagus ya, sangat teliti, correct dalam pembinaan anggota. Tapi tentu tidak ada lagi sanksi yang terkeras bagi dokter," ucapnya. Romli juga menyoroti soal tujuan pelayanan kesehatan di dalam Undang-Undang 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan. Menurutnya, yang terpenting adalah bagaimana negara memberikan perlindungan hukum kepada dokter dan pasiennya.Romli mengatakan, hubungan hubungan dokter dengan pasien menjadi hal yang utama. Keduanya harus ada hubungan yang baik, harmonis, dan saling sepakat.

"Jadi memang kalau orang hukum melihat ini hubungan Undang-undang Kesehatan maupun praktik kedokteran yang lebih khusus, itu yang diutamakan apakah ada pasien yang melaporkan terjadi tindakan medis yang mengakibatkan cacat permanen, cacat sementara, kematian dan sebagainya, itu menjadi perhatian yang khusus memang," jelasnya.

"Seorang anggota dapat saja diberhentikan bila dianggap melanggar disiplin organisasi. Kalau kita kaitkan dengan IDI kesimpulannya adalah IDI memiliki kewenangan dalam menentukan apakah seseorang melanggar disiplin organisasi dan mengambil tindakan sesuai dengan AD ART organisasinya," kata Herkutanto.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Komisi IX DPR Panggil IDI Hari Ini, Bahas Pemecatan TerawanKomisi IX DPR Panggil IDI Hari Ini, Bahas Pemecatan TerawanRapat dengan DPR ini tidak hanya membahas pemecatan Terawan, melainkan evaluasi IDI secara keseluruhan soal tugas dan fungsinya. TempoNasional
Baca lebih lajut »

Anggota Komisi IX DPR Cecar IDI Soal Pemecatan Terawan: Seenak Udelnya Memecat Anggota - Tribunnews.comAnggota Komisi IX DPR Cecar IDI Soal Pemecatan Terawan: Seenak Udelnya Memecat Anggota - Tribunnews.comAnggota Komisi IX DPR dari Fraksi Partai NasDem Irma Suryani Chaniago mempertanyakan kepada Ikatan Dokter Indonesia (IDI) terkait pemecatan Terawan.
Baca lebih lajut »

Pertanyakan Tujuan IDI Usai Pecat Terawan, Anggota Komisi IX DPR: Bubarkan Saja!Pertanyakan Tujuan IDI Usai Pecat Terawan, Anggota Komisi IX DPR: Bubarkan Saja!Anggota Komisi IX DPR dari Fraksi Nasdem Irma Suryani Chaniago mempertanyakan tujuan dari Ikatan Dokter Indonesia (IDI) yang sudah pecat mantan Menkes Terawan.
Baca lebih lajut »

Buntut Polemik Pemecatan Dokter Terawan, Komisi IX DPR Cecar 'Tujuan & Fungsi' IDI Sebenarnya Apa?Buntut Polemik Pemecatan Dokter Terawan, Komisi IX DPR Cecar 'Tujuan & Fungsi' IDI Sebenarnya Apa?Kritikan dilontarkan sejumlah anggota Komisi IX DPR kepada Ikatan Dokter Indonesia atau IDI dalam Rapat Dengar Pendapat menyoal tugas dan fungsi IDI.
Baca lebih lajut »

Komisi IX Tak Akan Panggil Terawan soal Polemiknya dengan IDIKomisi IX Tak Akan Panggil Terawan soal Polemiknya dengan IDIKomisi IX DPR mendorng polemik antara mantan Menkes Terawan Agus Putranto dengan IDI diselesaikan secara internal.
Baca lebih lajut »

Ikatan Dokter Indonesia Sudah Tak Sesuai Tujuan, Anggota Komisi IX DPR RI Minta IDI DibubarkanIkatan Dokter Indonesia Sudah Tak Sesuai Tujuan, Anggota Komisi IX DPR RI Minta IDI DibubarkanBubarkan saja IDI. Ngapain, cuma organisasi profesi kok, dan IDI itu cuma memberikan rekomendasi,' kata Irma.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 23:26:43