Ini perasaan Cristiano Ronaldo setelah untuk pertama kalinya kembali bermain dengan rekan-rekannya saat MU melawan Rayo Vallecano.
Reaksi frustrasi Cristiano Ronaldo di laga Manchester United vs Watford, Premier League 2021/22 AP Photo
Meski sudah kembali merumput bersama Manchester United, akan tetapi hingga kini masa depan Ronaldo masih belum menemui kejelasan. Kabar menyebut bahwa Ronaldo masih bersikeras untuk hengkang. Di sisi lain, Manchester United menegaskan bahwa mereka enggan melepas bintang mereka asal Portugal tersebut. Akhir pekan mendatang, Manchester United bakal memulai petualangan mereka di Premier League 2022/23 dengan menghadapi Brighton. Menarik dinanti apakah ada nama Ronaldo di skuad Setan Merah untuk laga tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kata Ronaldo Usai Comeback dengan MUCristiano Ronaldo akhirnya bermain dengan Manchester United usai absen di lima laga uji coba pramusim.
Baca lebih lajut »
MU vs Rayo Vallecano Berakhir Imbang, Penampilan Terakhir Cristiano Ronaldo Bersama Setan Merah?Ronaldo melewatkan lima partai uji coba MU sebelumnya karena alasan keluarga. Dia akhirnya melapor dan dilibatkan pada pertandingan ini.
Baca lebih lajut »
Ronaldo Tinggalkan Old Trafford di Tengah Laga MU vs Rayo VallecanoCristiano Ronaldo akhirnya main untuk Man United di laga pramusim melawan Rayo Vallecano. Namun, dia terlihat meninggalkan Old Trafford saat laga belum usai.
Baca lebih lajut »
Erik ten Hag Peringatkan Cristiano Ronaldo: Dia Butuh Banyak Berlatih! - Bola.netManajer Manchester United, Erik ten Hag memberikan peringatan terhadap Cristiano Ronaldo yang akhirnya kembali tampil dalam laga versus Rayo Vallecano, Minggu (31/7/2022).
Baca lebih lajut »
Cristiano Ronaldo Akhirnya Kembali Berlatih Bersama MUCristiano Ronaldo akhirnya menunjukkan batang hidungnya di sesi latihan Manchester United. Ia absen di MU sejak awal pramusim 2022-2023 dengan alasan personal.
Baca lebih lajut »