Kasus Positif Covid-19 di Tanah Datar Bertambah Tiga Orang |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Kasus Positif Covid-19 di Tanah Datar Bertambah Tiga Orang |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Ketiga pasien Covid-19 sama-sama bekerja di RSUD M Ali Hanafiah

REPUBLIKA.CO.ID, BATUSANGKAR- Kabupaten Tanah Datar mencatatkan penambahan 3 orang warganya dinyatakan positif tertular virus corona jenis baru atau Covid-19. Total kasus positif Covid-19di Luhak Nan Tuo kini sebanyak 73 orang.

Ketiga orang tersebut sama-sama bekerja di Rumah Sakit Umum Daerah M Ali Hanafiah, Batusangkar. Satu orang adalah laki-laki 54 tahun warga Koto, Kecamatan Tanjung Emas. Kedua laki-laki 51 tahun warga Kubu Rajo Kecamatan Lima Kaum. Satu lagi wanita 34 tahun warga Kelarasan Tanjung, Kecamatan Sungayang. Ketiganya kini ditangani dengan isolasi mandiri karena tergolong orang tanpa gejala .

Dinkes Tanah Datar meminta warganya agar selalu mematuhi protokol kesehatan. Yakni mencuci tangan, memakai masker dan selalu menjaga jarak. Karena sebelum vaksin ditemukan, perlindungan diri agar tidak tertular covid-19 adalah dengan disiplin terhadap protokol kesehatan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kepala OPD Positif Covid-19, Wabup Probolinggo: Kami Sering Rapat Covid-19 dengan DiaKepala OPD Positif Covid-19, Wabup Probolinggo: Kami Sering Rapat Covid-19 dengan DiaBupati Probolinggo P Tantriana Sari, Wabup Timbul Prihanjoko, dan seluruh kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) menjalani tes swab massal.
Baca lebih lajut »

DKI Jakarta Terbanyak Tambahan Kasus Positif COVID-19 dan Sembuh per 19 Agustus 2020DKI Jakarta Terbanyak Tambahan Kasus Positif COVID-19 dan Sembuh per 19 Agustus 2020DKI Jakarta menempati terbanyak penambahan positif COVID-19 dan sembuh per 19 Agustus 2020.
Baca lebih lajut »

10 Provinsi dengan Kasus Sembuh Lebih Tinggi dari Kasus Baru COVID-19 per 19 Agustus10 Provinsi dengan Kasus Sembuh Lebih Tinggi dari Kasus Baru COVID-19 per 19 AgustusData laporan harian COVID-19 per 19 Agustus 2020 menunjukkan ada 10 provinsi yang melaporkan kasus sembuh lebih tinggi dari kasus baru COVID-19.
Baca lebih lajut »

UPDATE 19 Agustus: Kasus Baru Covid-19 di Tangsel Bertambah 1, Total Kini Ada 706UPDATE 19 Agustus: Kasus Baru Covid-19 di Tangsel Bertambah 1, Total Kini Ada 706Total kasus positif Covid-19 di Kota Tangsel hingga Rabu tembus 706 kasus.
Baca lebih lajut »

UPDATE 19 Agustus: Bertambah 565 Kasus, Total 9.047 Pasien Covid-19 di JakartaUPDATE 19 Agustus: Bertambah 565 Kasus, Total 9.047 Pasien Covid-19 di JakartaJumlah akumulatif pasien positif Covid-19 di DKI Jakarta hingga hari ini mencapai 31.162 orang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-19 18:44:20