Kasus Omicron Hingga 15 Januari Berjumlah 748, Transmisi Lokal 155 Kasus

Indonesia Berita Berita

Kasus Omicron Hingga 15 Januari Berjumlah 748, Transmisi Lokal 155 Kasus
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Kasus Omicron Hingga 15 Januari Berjumlah 748, Transmisi Lokal 155 Kasus TempoNasional

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi mengatakan ada 748 kasus Omicron di Indonesia hingga 15 Januari 2022.

Untuk menanggulangi penyebaran varian Omicron, pemerintah terus melakukan berbagai upaya penguatan di pintu-pintu masuk, terutama terkait pembatasan dan mengatur durasi masa karantina bagi pelaku perjalanan luar negeri.Saat ini, masih diberlakukan kebijakan bahwa setiap kasus Omicron positif harus dilakukan isolasi terpusat baik di Rumah Sakit Darurat penanganan COVID-19 Wisma Atlet di Kemayoran, DKI Jakarta maupun di rumah sakit rujukan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ada 725 Kasus Omicron di DKI hingga 15 Januari, 75 Persennya dari Luar NegeriAda 725 Kasus Omicron di DKI hingga 15 Januari, 75 Persennya dari Luar NegeriMenurut Widyastuti, hampir 95 persen dari seluruh kasus positif tersebut terpantau dalam kondisi tanpa gejala atau bergejala ringan.\n\n
Baca lebih lajut »

Kasus Omicron Nasional Capai 748 per 15 Januari 2022 | Kabar24 - Bisnis.comKasus Omicron Nasional Capai 748 per 15 Januari 2022 | Kabar24 - Bisnis.comNadia menyampaikan bahwa para PPLN yang terjangkit Omicron ini didominasi dari Turki, Amerika Serikat, Malaysia, dan Uni Emirat Arab.
Baca lebih lajut »

Kasus COVID-19 Varian Omicron di RI Bertambah Jadi 748 per 15 Januari 2022Kasus COVID-19 Varian Omicron di RI Bertambah Jadi 748 per 15 Januari 2022Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Siti Nadia Tarmizi melaporkan per 15 Januari sudah ada 748 kasus positif Omicron.
Baca lebih lajut »

Kemenkes catat 748 kasus Omicron hingga 15 Januari 2022Kemenkes catat 748 kasus Omicron hingga 15 Januari 2022Per tanggal 15 Januari 2022, dilaporkan sudah ada 748 kasus Omicron di Indonesia. Sebagian besar dari pelaku perjalanan luar negeri sebanyak 569 dan transmisi lokal sebanyak 155.
Baca lebih lajut »

4 Kasus Omicron Baru di Surabaya OTG hingga CT Value Tinggi4 Kasus Omicron Baru di Surabaya OTG hingga CT Value TinggiWali Kota Surabaya Eri Cahyadi menyebut ada empat kasus Omicron baru di Kota Pahlawan. Keempat pasien tersebut dalam kondisi baik dan CT Valuenya tinggi.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 13:09:07