Kasus konfirmasi aktif Kota Bogor naik, di mana pada Jumat lalu kasus aktif Covid-19 Kota Bogor nol namun pada Rabu menjadi 14 kasus.
Bogor, Beritasatu.com - Sepekan usai Lebaran kasus konfirmasi aktif Kota Bogor naik, di mana pada Jumat lalu, kasus aktif Covid-19 Kota Bogor nol namun pada Rabu menjadi 14 kasus.
Selasa kasus aktif Kota Bogor 2 orang, dengan penambahan 3 kasus postif baru, 2 pasien sembuh, dan nol kasus meninggal.Pada Senin kasus aktif sebanyak 3 orang, dengan 1 kasus positif baru, 3 pasien sembuh, dan nol pasien positif Covid-19 meninggal.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tes Massal Usai Libur Lebaran, 19 ASN Kota Depok Positif Covid-19tes Massal Usai Libur Lebaran, 19 ASN Kota Depok Positif Covid-19. Mary menyebut Tes Antigen dilakukan untuk mencegah penyebaran kasus covid-19 yang berasal dari imported case atau klaster luar kota.
Baca lebih lajut »
KPK Bakal Panggil Plt Bupati Bogor Iwan Setiawan Terkait Kasus Ade YasinAli mengatakan, KPK bakal mendalami keterlibatan Plt Bupati Bogor Iwan Setiawan dalam kasus Ade Yasin ini
Baca lebih lajut »
Dinkes Kota Tangerang Belum Temui Kasus Hepatitis Akut pada Anak |Republika OnlineDinkes Kota Tangerang mengakui belum menemukan kasus hepatitis akut pada anak.
Baca lebih lajut »
Kantor Pelayanan Lelang Kota Solo Dilaporkan ke KPK, Kasus Apa Ya?Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Kota Solo dilaporkan ke KPK terkait proses lelang aset perusahaan di Kebakkramat, Karanganyar.
Baca lebih lajut »