Dinas Kesehatan DKI Jakarta mencatat, kasus aktif dan positivity rate mulai turun, sedangkan jumlah orang yang masih dirawat atau isolasi berkurang. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meminta tidak buru-buru menyimpulkan. Metropolitan AdadiKompas
Antrean bus sekolah membawa pasien Covid-19 dari sejumlah wilayah di Jakarta menuju salah satu menara di Rumah Sakit Darurat Covid-19 Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta, Sabtu .
JAKARTA, KOMPAS — Dinas Kesehatan DKI Jakarta mencatat, kasus aktif di Jakarta pada Minggu turun 9.120 kasus,Jakarta juga mulai turun, sedangkan jumlah orang yang masih dirawat atau isolasi berkurang. Meski begitu, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meminta jangan buru-buru membuat kesimpulan. ”Kita harus lihat. Jadi, jangan kita buru-buru menyimpulkan karena ini berbeda dengan aliran lalu lintas yang bisa diprediksi jam-jaman. Kalau ini waktunya perlu mingguan. Jadi, saya mohon jangan menyimpulkan sudah lewat puncak dan lain-lain. Nanti minggu depan baru kita simpulkan,” kata Anies, Minggu .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kasus COVID-19 di DKI Jakarta Turun, Anies: Jangan Cepat Simpulkan Titik Puncak Sudah LewatGubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan mengimbau untuk tidak menyimpulkan terlebih dahulu bahwa puncak kasus aktif COVID-19 di DKI Jakarta sudah berlalu. Meskipun,...
Baca lebih lajut »
Kasus COVID-19 RI 25 Juli Bertambah 38.679, DKI Jakarta dan Jawa Barat Penyumbang TerbanyakBerikut provinsi penyumbang kasus Covid-19 terbanyak
Baca lebih lajut »
Koalisi Masyarakat Menolak Revisi Perda Covid-19 dan Usulan Sanksi Pidana di DKI JakartaKoalisi Masyarakat menolak usulan revisi perda Covid-19 dan sanksi pidana. Langkah itu berpotensi menyengsarakan masyarakat miskin. Bapemperda DPRD DKI juga meminta Pemprov DKI meninjau ulang usulan pasal revisi. Metropolitan AdadiKompas
Baca lebih lajut »
DKI Jakarta Butuh Relawan Kesehatan Bantu Tangani Corona Covid-19Riza menambahkan di RSUD Tebet juga membutuhkan penambahan tenaga kesehatan dan fasilitas serta sarana dan prasarana kesehatan.
Baca lebih lajut »
DKI-Jabar Sumbang Kasus Terbanyak, Ini Sebaran 45.416 Kasus Baru COVID-19 RIIndonesia mencatatkan 45.416 kasus baru COVID-19, Sabtu (24/7/2021). DKI dan Jawa Barat masih menjadi penyumbang terbanyak kasus baru hari ini. KasusCorona
Baca lebih lajut »