Kasus Covid-19 Indonesia Naik Lebih dari 15 Kali Lipat

Indonesia Berita Berita

Kasus Covid-19 Indonesia Naik Lebih dari 15 Kali Lipat
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 59%

Kasus Covid-19 di Indonesia naik lebih dari 15 kali lipat dalam dua bulan. Angka ini sangat tinggi jika dibandingkan dengan kasus bulan Juni.

Bisnis.com, JAKARTA - Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan kasus Covid-19 di Indonesia naik lebih dari 15 kali lipat dalam dua bulan.

Kenaikan kasus Covid-19 ini diiringi kenaikan kasus kematian. Meskipun angkanya tidak sesignifikan kenaikan kasus positif, tetapi di minggu terakhir terdapat 91 kematian. Pada tingkat provinsi, 5 provinsi penyumbang tertinggi kasus positif mingguan bergeser dibandingkan minggu sebelumnya. Pada minggu ini, Kalimantan Selatan masuk ke dalam 5 provinsi tertinggi dengan 610 kasus. Kalimantan Selatan menjadi urutan ke 5 setelah DKI Jakarta , Jawa Barat , Banten , dan Jawa Timur .

Wiku menyebut, angka keterisian tempat tidur atau BOR di rumah sakit yang pada minggu-minggu sebelumnya di bawah 5 persen, nyatanya kini mengalami peningkatan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-03-10 18:28:45