Kasus Cacar Monyet di Spanyol Naik Jadi 84, Kemenkes Siapkan Vaksinasi Cincin
PIKIRAN RAKYAT - Otoritas kesehatan Spanyol melaporkan 25 kasus baru cacar monyet pada Kamis, 26 Mei, sehingga jumlah total infeksi di salah satu titik utama wabah baru-baru ini menjadi 84.
Sebelumnya, Kementerian Kesehatan mengatakan hanya ada 73 kasus yang dicurigai setelah dihitung, dikonfirmasi, dan diurutkan.Darias lantas mengkonfirmasi bahwa virus yang kini terdeteksi di Spanyol adalah virus jenis Afrika barat, yang memiliki tingkat kematian pada sekitar 1 persen kasus.
Tetangga Spanyol, Portugal, per Kamis, 26 Mei, telah mengkonfirmasi sembilan infeksi baru sehingga totalnya menjadi 58 kasus.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bertambah, Kasus Cacar Monyet Ditemukan di Tiga Negara Ini, Termasuk UEA | Kabar24 - Bisnis.comUEA, Ceko, dan Slovenia melaporkan kasus pertama cacar monyet sehingga total 21 negara telah terpapar virus ini
Baca lebih lajut »
Provinsi di Kanada Konfirmasi 15 Kasus Cacar MonyetProvinsi Quebec di Kanada mengonfirmasi 15 kasus cacar monyet pada Senin (23/5). Itu disampaikan oleh departemen kesehatan Quebec pada Selasa (24/5).
Baca lebih lajut »
Uni Emirat Arab Konfirmasi Kasus Cacar Monyet Pertama Pada WanitaDiagnosis di UEA menandai kasus pertama yang dilaporkan di Semenanjung Arab. Selain negara tersebut, Israel juga mencatat kasus pertama cacar monyet.
Baca lebih lajut »
Penyakit Cacar Monyet di Seluruh Dunia Capai 219 Kasus |Republika OnlineSebagian besar kasus cacar monyet terdeteksi pada pria muda.
Baca lebih lajut »
Jumlah Kasus Cacar Monyet Naik Menjadi 219, Kelompok Gay Lebih Berisiko | Kabar24 - Bisnis.comSebagian besar kasus terdeteksi pada pria muda yang mengidentifikasi diri sebagai pria yang berhubungan seks dengan pria.
Baca lebih lajut »
Jumlah Kasus Cacar Monyet di Dunia Naik 5 Kali Lipat - Pikiran-Rakyat.comJumlah kasus cacar monyet di dunia diungkap oleh Pusat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Eropa (ECDC).
Baca lebih lajut »