Kasus aktif COVID-19 di empat kabupaten di Pulau Madura, Jawa Timur, kini terus berkurang, seiring dengan meningkatnya kesadaran masyarakat dalam menegakkan ...
Pamekasan - Kasus aktif COVID-19 di empat kabupaten di Pulau Madura, Jawa Timur, kini terus berkurang, seiring dengan meningkatnya kesadaran masyarakat dalam menegakkan disiplin protokol kesehatan dan meluasnya cakupan vaksinasi COVID-19 di wilayah itu.
Berdasarkan data yang dirilis dinas kesehatan di empat kabupaten di Madura per 31 Maret 2022, kini kasus aktif COVID-19 di Pulau Garam itu tinggal 64 orang, berkurang 4 orang dibanding pekan sebelumnya yang mencapai 192 orang. "Ini tentu tidak lepas dari peran aktif semua pihak. Karena itu, mari kita sama-sama menjaga, agar pandemi bisa ditekan," kata Bupati Bangkalan Abdul Latif Amin Imron di Bangkalan, Jumat.
Saat ini jumlah kasus aktif COVID-19 di Kabupaten Bangkalan sebanyak 26 orang, lebih sedikit dibanding Kabupaten Sampang yang berjumlah sebanyak 30 orang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kembali Naik, Kasus Harian Covid-19 di Jakarta Bertambah 901Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi DKI Jakarta melaporkan kasus harian Covid-19 di Jakarta ada 901 kasus.
Baca lebih lajut »
RS Buleleng Kurangi Ruangan Pasien Covid-19, Kasus Turun DrastisKasus Covid-19 di Bali kian melandai, RS Buleleng memutuskan mengurangi ruangan untuk pasien yang terpapor virCovid-19, Kasus Turun Drastis Covid-19
Baca lebih lajut »
Lonjakan Kasus Covid-19 Bikin Aktivitas Pabrik di China MenyusutAktivitas pabrik di China menyusut karena pandemi Covid-19 yang berdampak pada ekonomi negara itu.
Baca lebih lajut »
Omicron BA.2 Dorong Covid-19 Asia Tembus 100 Juta Kasus Pekan IniPara pakar di luar Cina meragukan efektivitas lockdown melawan varian Omicron (BA.1) dan Omicron BA.2 yang mudah sekali menular. TempoTekno
Baca lebih lajut »
Jabar-DKI Tertinggi, Ini Sebaran 2.930 Kasus COVID-19 RI 1 AprilIndonesia mencatat sebanyak 2.930 kasus baru COVID-19, Jumat (1/4/2022). Jawa Barat menyumbang kasus terbanyak dengan jumlah 649.
Baca lebih lajut »
Jika Tak Ada Lonjakan Kasus Usai Lebaran 2022, Covid-19 Berpeluang Jadi Endemi - Pikiran-Rakyat.comJika tidak ada peningkatan kasus setelah libur Lebaran 2022, pihaknya akan membahas kemungkinan peralihan dari pandemi ke endemi.
Baca lebih lajut »