Kartu Merah untuk Bek Arsenal Lewis-Skelly Dihapus, FA dan PGMOL Beda Pandangan

Liga Inggris Berita

Kartu Merah untuk Bek Arsenal Lewis-Skelly Dihapus, FA dan PGMOL Beda Pandangan
Premier LeagueArsenalKartu Merah
  • 📰 KompasBola
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 12 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 47%
  • Publisher: 68%

Myles Lewis-Skelly mendapat kartu merah langsung dari wasit Michael Oliver pada menit ke-43 laga Wolves vs Arsenal.

Kartu merah bagi bek muda Arsenal , Myles Lewis-Skelly , yang ia terima pada laga Premier League kontra Wolverhampton Wanderers, Sabtu telah dihapus.Keputusan terhadap bek berusia 18 tahun tersebut juga didukung oleh VAR, asisten wasit video, Darren England.

“Pemain Arsenal itu dikeluarkan dari lapangan karena melakukan pelanggaran serius pada laga Premier League melawan Wolverhampton Wanderers pada Sabtu, 25 Januari 2025.”Keputusan FA diambil meskipun Professional Game Match Officials Limited , badan yang bertanggung jawab atas perwasitan Inggris, menilai bahwa tekel Lewis-Skelly sangat terlambat, titik kontak sangat tinggi dan bukti video mendukung kesimpulan tersebut.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasBola /  🏆 10. in İD

Premier League Arsenal Kartu Merah Wolves Vs Arsenal Myles Lewis-Skelly Myles Lewis-Skelly Molineux Arsenal Liga Inggris Premier League

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Soal Kartu Merah Myles Lewis-Skelly, Arsenal Didzalimi VARSoal Kartu Merah Myles Lewis-Skelly, Arsenal Didzalimi VARSebuah kritikan diberikan Alan Shearer kepada Darren England, wasit yang bertugas di VAR pada laga Wolverhampton vs Arsenal.
Baca lebih lajut »

Kartu Merah Myles Lewis-Skelly Disebut Salah Satu Keputusan Terburuk Wasit Premier leagueKartu Merah Myles Lewis-Skelly Disebut Salah Satu Keputusan Terburuk Wasit Premier leagueArsenal berhasil meraih kemenangan tipis 1-0 atas Wolverhampton pada laga lanjutan Premier League 2024/2025, Sabtu 25 Januari 2025 kemarin.
Baca lebih lajut »

Arteta Geram, Kartu Merah Lewis-Skelly Dianggap Terlalu KerasArteta Geram, Kartu Merah Lewis-Skelly Dianggap Terlalu KerasMikel Arteta, pelatih Arsenal, mengungkapkan kekesalannya terkait kartu merah yang diberikan wasit Michael Oliver kepada Myles Lewis-Skelly saat mengalahkan Wolverhampton. Pelanggaran Lewis-Skelly dianggap oleh banyak pihak hanya layak mendapat kartu kuning. Keputusan ini memaksa Lewis-Skelly meninggalkan lapangan lebih awal dan memaksa Arteta untuk melakukan pergantian taktik yang terbukti efektif dengan gol penentu dari Riccardo Calafiori.
Baca lebih lajut »

Derby London Utara Bikin Myles Lewis-Skelly Senyum-senyumDerby London Utara Bikin Myles Lewis-Skelly Senyum-senyumMyles Lewis-Skelly menjadi pemain muda kedua di Arsenal yang menjadi starter di Derby London Utara. Hal itu membuat dirinya senyum-senyum terus.
Baca lebih lajut »

Arsenal Tumpas Wolves 1-0 di Liga InggrisArsenal Tumpas Wolves 1-0 di Liga InggrisArsenal mengalahkan Wolves dengan skor 1-0 dalam pertandingan Liga Inggris pekan ke-23 di Stadion Molineux, Wolverhampton. Gol tunggal Riccardo Calafiori pada menit ke-74 menjadi penentu kemenangan Arsenal. Pertandingan ini diwarnai dengan dua kartu merah yang dikeluarkan oleh wasit, satu untuk Myles Lewis-Skelly dari Arsenal dan satu untuk Joao Gomes dari Wolves.
Baca lebih lajut »

Arsenal Bermain 10 Pemain, Imbang 0-0 dengan WolvesArsenal Bermain 10 Pemain, Imbang 0-0 dengan WolvesLaga Wolves vs Arsenal di Liga Inggris berakhir imbang 0-0. Arsenal harus bermain dengan 10 orang setelah Myles Lewis-Skelly mendapat kartu merah di babak pertama.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 08:08:21