Mantan petinju asal Inggris, Carl Froch, menilai Tyson Fury adalah sosok petarung yang lebih baik daripada Anthony Joshua.
Tyson Fury merebut sabuk juara kelas berat WBC dari Deontay Wilder dalam duel di MGM Grand Arena, Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat .
Fury memiliki titel juara WBC, lineal, dan The Ring, sementara Joshua memegang sabuk juara dari WBA, WBO, IBO, dan IBF. Akan tetapi, rencana pertandingan antara Fury dan Joshua urung terwujud dalam waktu dekat. Sebab, keduanya sudah ditunggu agenda pertandingan berbeda.Fury dijadwalkan berduel dengan Wilder untuk ketiga kalinya. Adapun, Joshua bakal bertarung menghadapi Kubrat Pulev.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tyson Fury Dinilai Belum Layak Jadi Juara SejatiTyson Fury berhasil menghentikan perlawanan Wilder pada ronde ketujuh dalam adu jotos Februari lalu
Baca lebih lajut »
Deontay Wilder Nilai Tyson Fury Belum Layak Disebut Juara, KenapaDeontay Wilder menganggap Tyson Fury belum layak disebut sebagai juara meski telah menaklukkannya.
Baca lebih lajut »
Deontay Wilder Ungkap Jalani Operasi Usai Kalah dari Tyson FuryDeontay Wilder mengungkapkan dirinya menjalani operasi pada otot bisep kiri setelah kalah dari Tyson Fury.
Baca lebih lajut »
Cerita di Balik Tato Mike Tyson, Pelatih: Biar Tak Jadi TandingPenampilan sangar Mike Tyson tidak bisa dilepaskan dari tato berciri etnik di mukanya. Mantan pelatihnya mengungkap sejarah tato itu.
Baca lebih lajut »
Menolak Bertarung, Mike Tyson Sebut Foreman BinatangMike Tyson tidak saja enggan bertarung dengan George Foreman, tetapi juga menghina mantan juara tinju kelas berat itu.
Baca lebih lajut »
Tyson Yakin Merajai Kelas Berat Jika Bertinju Saat IniMike Tyson yakin bisa menjadi juara kelas berat jika masih menjadi petinju pada saat ini bersaing dengan Tyson Fury dan Anthony Joshua.
Baca lebih lajut »