Kapten Timnas Indonesia U-20, Dony Tri Pamungkas, telah mengamati kekuatan Maladewa U-20. Ia menilai, lawannya itu memiliki sejumlah pemain yang perlu diwaspadai.
Timnas Indonesia U-20 akan menjadi tuan rumah Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 pada 25 sampai 29 September 2024 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat. Dalam Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 , Garuda Muda bakal berduel dengan Maladewa pada 25 September, Timor Leste pada 27 September, dan Yaman pada 29 September 2024. 'Kita sudah mengevaluasi tentang Maladewa tadi.
Mereka bakal memberikan yang terbaik, bekerja keras, dan meraih hasil yang terbaik. 'Yang pasti, kita harus optimis untuk pertandingan nanti, dan semua pemain memberikan yang terbaik, bekerja keras, dan insyaallah meraih hasil yang terbaik,' tutur Dony Tri. Timnas Indonesia U-20 sempat mengikuti turnamen di Korea Selatan melawan Argentina, Korea Selatan, dan Thailand. Setelah itu, Garuda Muda memperkuat kondisi fisik.
Timnas Indonesia U-20 Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 Timnas Indonesia Piala Dunia U-20 2025 Timnas Indonesia U-19
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Timnas U20 Indonesia Vs Maladewa, Kapten Garuda Siap Beri yang TerbaikKapten timnas U20 Indonesia, Dony Tri, mengaku sudah menganalisis permainan Maladewa yang menurut dia memiliki beberapa pemain berbahaya.
Baca lebih lajut »
Prediksi Timnas Indonesia U-20 vs Maladewa 25 September 2024Prediksi Indonesia U-20 vs Maladewa, Skor Indonesia U-20 vs Maladewa, Jadwal Indonesia U-20 vs Maladewa, susunan pemain Indonesia U-20 vs Maladewa
Baca lebih lajut »
100 Persen Dukung Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia, AQUA Luncurkan Label Khusus Edisi Timnas IndonesiaAQUA berkomitmen untuk menyediakan air minum berkualitas tinggi bagi Timnas Indonesia, baik saat latihan maupun pertandingan.
Baca lebih lajut »
Prediksi Susunan Pemain Timnas U20 Indonesia Vs MaladewaTimnas Indonesia U-20 akan bertanding melawan Maladewa tanpa Welber dan Kaka.
Baca lebih lajut »
Maladewa Rombak Pemain Jelang Lawan Timnas Indonesia U-20 akibat Ujian NasionalPersiapan Maladewa untuk menghadapi Timnas Indonesia U-20 pada laga kualifikasi Piala Asia U-20 2025 tidak berjalan baik.
Baca lebih lajut »
Prediksi Susunan Pemain Timnas U-20 Indonesia vs MaladewaJPNN.com : Inilah prediksi susunan pemain Timnas U-20 Indonesia vs Timnas U-20 Maladewa di babak Kualifikasi Piala Asia U-20 2025, Rabu (25/9).
Baca lebih lajut »