Kapolres Salatiga AKBP Gatot Hendro Hartono mengajak masyarakat untuk bijak dalam menyikapi situasi politik menyusul adanya salah satu pihak yang tidak terima dengan hasil Pemilu 2019.
Masyarakat jangan mudah terprovokasi oleh informasi yang belum jelas kebenarannya, apalagi sampai melakukan anarki.
"Kami imbau kepada masyarakat agar bijak dalam menyikapi perkembangan situasi politik saat ini. Jangan mau diprovokasi atau mudah terprovokasi untuk melakukan tindakan anarki yang dapat menghancurkan kedamaian Negara Kesatuan Republik Indonesia yang tercinta ini, khususnya Kota Salatiga," kata Kapolres, Sabtu .
Guna mengantisipasi adanya pergerakan dan mobilisasi massa ke Jakarta untuk melakukan unjuk rasa, Polres Salatiga rutin melakukan penyekatan atau operasi yang dilakukan pada waktu tertentu. Kegiatan ini, juga untuk mengantisipasi terjadinya tindak kejahatan dan gangguan kamtibmas."Tadi malam, Polres Salatiga bersama personel TNI melakukan penyekatan di Jalan Diponegoro. Sasarannya mobilisasi massa ke Jakarta, bahan peledak, senjata api, senjata tajam, narkoba dan miras.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
22 Mei, Koper Jomin Ajak Masyarakat Beraktifitas Seperti Biasa
Baca lebih lajut »
Gubernur Sulsel Ajak Masyarakat Tolak People Power
Baca lebih lajut »
Ulama Aceh ajak masyarakat menerima hasil Pemilu 2019Kalangan ulama Aceh mengajak masyarakat serta semua pihak agar menerima hasil Pemilu 2019 yang akan ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI pada 22 Mei ...
Baca lebih lajut »
Masyarakat Sipil Ajak 01 dan 02 Hargai Mekanisme HukumMasyarakat sipil yang bergabung dalam Gerakan untuk Pemilu Damai dan Konstitusional (GPDK) menyerukan agar dua pasangan calon presiden maupun tim kampanye merujuk pada keputusan KPU
Baca lebih lajut »
Jelang 22 Mei, Kapolda, Pangdam dan Gubernur Jateng Ajak Masyarakat TenangMasyarakat diminta menghormati dan menerima keputusan dari KPU sebagai lembaga yang telah ditunjuk dalam melaksanakan pemilu.
Baca lebih lajut »
Gubernur Sumsel ajak masyarakat terima keputusan KPU RIGubernur Sumatera Selatan Herman Deru mengajak semua lapisan masyarakat yang tersebar di 17 kabupaten dan kota dalam provinsi ini untuk menerima hasil Pemilu ...
Baca lebih lajut »
Ketua Masjid Baiturahman ajak masyarakat tolak 'people power'Ketua Masjid Baiturahman Batu Rusa, Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Djunaidi Hasan mengajak masyarakat di wilayah itu untuk menolak ...
Baca lebih lajut »
Agus Idwar Ajak Masyarakat Dinginkan Tensi PolitikIa mempersembahkan lagu berjudul “Presiden Pilihan Langit”.
Baca lebih lajut »
Ketua MUI Bangka ajak masyarakat bersabarKetua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Syaiful Zohri mengajak seluruh masyarakat untuk bersabar menunggu ...
Baca lebih lajut »
Jokowi Ajak Masyarakat Dewasa, Prabowo Gugat Hasil Pemilu Ke MKPresiden Indonesia terpilih, Joko Widodo, mengajak masyarakat untuk dewasa berdemokrasi dalam menanggapi hasil Pemilu 2019
Baca lebih lajut »