Kapal Perang TNI AL dan ASEAN Latihan Bersama dengan Rusia di Belawan hingga Sabang

Indonesia Berita Berita

Kapal Perang TNI AL dan ASEAN Latihan Bersama dengan Rusia di Belawan hingga Sabang
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 68%

Latihan yang dimulai sejak 28 November-4 Desember 2021 ini dilakukan melalui latihan tahap harbour phase dan sea phase,

Latihan ini diikuti 10 negara ini dengan mengerahkan kapal perang dan pesawat udara seperti KRI I Gusti Ngurah Rai-332, 1 pesawat udara CN-235 dan 1 Helikopter Panther.

Sementara, Rusia mengerahkan RFS Admiral Penteleyev jenis destroyer dan 1 Helikopter KAMOV. Kemudian, Singapura mengerahkan RSS Vigour, Malaysia menerjunkan KD Lekiu serta 1 Helikopter Superking. Sedangkan, Thailand dengan HTMS Kraburi jenis Fregat, Myanmar dengan UMS Kyan Sit That jenis Fregat, Vietnam dengan LY Thai To dan Brunei dengan KDB Daruttaqwa dari jenis korvet.

Secara garis besar, Latma ARNEX-21 difokuskan pada kerja sama pengamanan maritim, kerja sama taktis antara unsur kapal permukaan dan pesawat udara. Materi latihan antara lain Sea Surveillance Exercise, Pembekalan di laut , Maritime Interdiction Operation , Search and Rescue Exercise serta beberapa latihan manuuver, publikasi dan komunikasi yang bersifat non war fighting.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Geger Protes China ke Indonesia soal Pengeboran hingga Latihan MiliterGeger Protes China ke Indonesia soal Pengeboran hingga Latihan MiliterRepublik Rakyat China protes ke Republik Indonesia. China tak suka dengan aktivitas Indonesia yang mengebor minyak dan latihan militer di Laut China Selatan.
Baca lebih lajut »

'Saya masih ingin hidup dan lihat anak saya beranjak dewasa' - BBC News Indonesia'Saya masih ingin hidup dan lihat anak saya beranjak dewasa' - BBC News IndonesiaPerempuan mendominasi angka kasus HIV di Papua. Stigma dan diskriminasi, kondisi geografis, serta pandemi, membuat penanganan HIV dan AIDS menjadi lebih pelik. Simak upaya para perempuan di Papua agar pengidap HIV dan AIDS tetap memiliki akses obat. Baca:
Baca lebih lajut »

4 Pernyataan BMKG Terkait Adanya Potensi Tsunami di Cilegon, Banten4 Pernyataan BMKG Terkait Adanya Potensi Tsunami di Cilegon, BantenBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyebut adanya potensi tsunami hingga ketinggian 8 meter di Cilegon, Banten.
Baca lebih lajut »

Pengusaha dan Pekerja Menolak Penetapan UMK Jawa TimurPengusaha dan Pekerja Menolak Penetapan UMK Jawa TimurKalangan pengusaha dan pekerja menolak penetapan upah minimum kabupaten/kota 2022 untuk 38 daerah di Jawa Timur. Meski sama-sama menolak, sudut pandang pengusaha dan pekerja berbeda. Nusantara AdadiKompas s03bro swetta_pandia
Baca lebih lajut »

Kasus Melandai, Momentum Genjot VaksinasiKasus Melandai, Momentum Genjot VaksinasiSemua merek vaksin yang beredar di Indonesia aman dan berkhasiat, sehingga masyarakat diminta segera melakukan vaksinasi dengan merek yang tersedia.
Baca lebih lajut »

Perjuangan Mahasiswa India Lawan Diskriminasi Kasta Dalit |Republika OnlinePerjuangan Mahasiswa India Lawan Diskriminasi Kasta Dalit |Republika OnlineMahasiswa kasta Dalit India kerap dirisak di kampus bahkan hingga ada yang bunuh diri
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-13 10:46:02