Pemkab Malang menyiapkan kantor Dinas Kesehatan (Dinkes) sebagai Posko dan call center terkait tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur.
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Malang, Wiyanto Wijoyo, menyampaikan total 188 korban luka masih menjalani perawatan di rumah sakit Malang. Sebanyak 188 orang tersebut mengalami luka ringan, sedang, dan berat.“Informasi gabungan ruman sakit, 188 korban luka ringan, sedang, dan berat. Mereka terlokalisir di dua rumah sakit, RSUD Dr. Saiful Anwar Malang dan RSUD Kanjuruhan,” katanya seperti dikutip Solopos.
“Arahan Bupati bikin posko dan call center di Dinkes. Masih on proses. Ini karena data tersebar di sejumlah rumah sakit. Kami sedang proses mendata ulang dari setiap rumah sakit,” tutur dia.Selain itu, dia menyampaikan Pemkab Malang membiayai seluruh biaya perawatan korban luka maupun meninggal karena tragedi kerusuhan di Kanjuruhan Malang. Dia memastikan bahwa seluruh pasien tidak dipungut biaya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemkab Malang Tanggung Semua Biaya Korban Kerusuhan KanjuruhanPemkab Malang, Jatimmenanggung semua biaya perawatan korban kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jatim, Sabtu malam.
Baca lebih lajut »
Pemkab Malang Tanggung Seluruh Biaya Korban Tragedi KanjuruhanSebanyak 127 orang dinyatakan meninggal dunia, dan 180 Aremania dan Aremanita masih dalam perawatan tim medis.
Baca lebih lajut »
Pemkab Malang tanggung biaya medis korban kerusuhan di KanjuruhanBupati Malang Sanusi menyatakan pihaknya menanggung semua biaya perawatan medis korban kerusuhan yang terjadi usai pertandingan Arema FC melawan Persebaya ...
Baca lebih lajut »
Perawatan Korban Kerusuhan Dipusatkan di RSUD Kanjuruhan & Saiful Anwar MalangDinkes Kabupaten Malang menyebut perawatan 188 korban luka kerusuhan Stadion Kanjuruhan Malang, Jawa Timur dipusatkan di dua rumah sakit, yakni RSUD Dr. Saiful Anwar Malang dan RSUD Kanjuruhan.
Baca lebih lajut »
Korban Meninggal Kerusuhan Suporter Arema Bertambah Jadi 130 OrangBerdasar data Dinas Kesehatan Malang, jumlah korban meninggal dunia dari kerusuhan suporter Arema di Stadion Kanjuruhan, Sabtu (1/10), bertambah jadi 130 orang
Baca lebih lajut »
Custom 3D Coklat Sesuai dengan Keinginan hanya di Silvia n' Joe ChocolateLama tidak muncul di Pasar Tugu, kali ini Silvia n' Joe Chocolate hadir menyapa pengunjung Pasar Tugu Malang. Pasar Tugu Malang merupakan salah satu ikon wisata Kota Malang yang diakui eksistensinya oleh Pemkot Malang.
Baca lebih lajut »